Suara.com - Sukses meraup tiga poin di laga perdana La Liga pekan lalu, pekan ini ketangguhan Barcelona tanpa Lionel Messi akan kembali diuji di markas Athletic Bilbao.
Minggu (22/8/2021) dini hari WIB, tim besutan Ronald Koeman akan bertandang ke markas Athletic Bilbao di San Mames.
Menghadapi Bilbao, Koeman mengatakan pertandingan La Liga pekan ini tidak akan mudah. Mengingat empat pertemuan dengan klub Basque tersebut musim lalu.
“Kami memiliki banyak pengalaman bermain melawan [Athletic],” kata Koeman dikutip laman resmi klub, Jumat (20/8/2021).
“Tahun lalu kami memainkan empat pertandingan melawan mereka. Kami harus mampu menguasai bola dan menggulirkannya dengan cepat untuk menghindari permainan fisik," sambungnya.
“Kami tahu itu selalu menjadi pertandingan yang sulit di San Mames.”
"Kekuatan Bilbao telah meningkat. Mereka menjalani pramusim enam minggu."
"Mereka adalah tim yang kuat dan kami tahu apa yang diharapkan."
Athletic Bilbao bermain imbang tanpa gol di markas Elche di pembuka musim ini, sementara Barcelona mengawali musim dengan torehan tiga poin usai mengalahkan Real Sociedad 4-2 di Camp Nou.
Baca Juga: Wejangan Koeman buat Pemain Nakal Barcelona Ilaix Moriba: Uang Bukan Segalanya
Berita Terkait
-
Hansi Flick Ragu Datangkan Joao Cancelo, Barcelona Bimbang di Bursa Transfer Januari
-
Barcelona Menangi Derbi Katalunya, Semakin Kokoh di Puncak Klasemen
-
Bursa Transfer LaLiga: Barcelona Bidik Wing Back Dortmund, Siapkan Duit Rp350 M!
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal dan Dani Olmo Siap Tampil di Derby Barcelona
-
Nasib Marcus Rashford di Barcelona Masih Abu-abu, Transfer Rp587 Juta Masih Tanda Tanya
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
-
7 HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025, Daily Driver Andalan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
Terkini
-
Napoli Sukses Tekuk Lazio di Olimpico, Antonio Conte: Ini Tanda-tanda
-
Eliano Reijnders dan Federico Barba Absen Lawan Persik, Ini Penjelasan Bojan Hodak
-
Perjalanan John Herdman Menjadi Pelatih Timnas Indonesia Hingga Ungguli Kandidat Berat
-
Jamu PSS Sleman, Kendal Tornado FC Ingin Lanjutkan Tren Kemenangan
-
Hasil Piala Afrika 2025: Kalahkan Afrika Selatan, Kamerun Lolos ke Perempat Final
-
Rekam Jejak Mewah John Herdman Arsitek Baru Timnas Indonesia yang Pernah Bawa Kanada Ke Piala Dunia
-
Siap Bertanding, Beckham Putra Tak Takut Hadapi Persik Kediri
-
Pantang Teledor! Bojan Hodak Waspadai Motivasi Berlipat Persik Kediri
-
Media Kanada Soroti Beban Pertama John Herdman sebagai Pelatih Timnas Indonesia
-
Tiba di Surabaya, Bernardo Tavares Blak-blakan Soal Rencana untuk Persebaya