Suara.com - Striker Leicester City, Jamie Vardy, menjadi sorotan karena penampilannya. Vardy baru-baru ini tampil beda dengan gaya era khas 70-an.
Hal tersebut diketahui dari unggahan akun Instagramnya pada Minggu (29/8/2021). Dalam potretnya itu, Vardy tampil dengan wig pirang serta memakai kaca mata.
Pemain berpaspor Inggris ini mengenakan kemeja coklat tua serta dipadukan dengan celana coklat. Tak sendirian, Vardy tampil nyentrik ini bersama istrinya, Rebekah.
Tak ayal, potret Jamie Vardy ini langsung menjadi sorotan para netizen. Banyak yang memberikan pujian berkat penampilan Vardy yang tak biasa tersebut.
"Hahaha brilian," komentar mantan rekan setim Vardy, Danny Drinkwater.
"Jamie Vardy memiliki pesta," komentar cmur2911.
"Pesta Vardy," seru jackmayoevans.
Nah, foto Jamie Vardy tampil nyentrik ini diambil ketika Leicester City berhasil meraih kemenangan atas Norwich City dengan skor 2-1.
Dalam laga itu, Vardy berhasil menyumbangkan satu gol yang kemudian digandakan oleh Marc Albrighton. Sedangkan Norwich hanya membalasnya lewat Teemu Pukki.
Baca Juga: Bocoran Kriteria Pemain Timnas Indonesia U-18 Pilihan Shin Tae-yong
Sejauh ini, Vardy sendiri selalu menjadi andalan Leicester City di lini depan. Nyatanya Vardy selalu bermain sebagai starter di tiga laga Premier League dengan sumbangan dua gol serta assists.
Berita Terkait
-
West Ham Pimpin Klasemen Liga Inggris, David Moyes Bicara Tiket Liga Champions
-
Leicester City Perpanjang Kontrak Harvey Barnes Hingga 2025
-
Kisah Pegguy Arphexad, Kiper Cadangan Abadi yang Raih Banyak Trofi
-
Kisah Wes Morgan, Eks Mahasiswa Ekonomi yang Jadi Legenda Leicester City
-
Leicester Rekrut Jannik Vestergaard dari Southampton
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
Terkini
-
Kejutan! Persib Bandung Resmi Rekrut Dion Markx, Dikontrak 2.5 Tahun
-
Here We Go! Layvin Kurzawa Resmi Gabung Persib Bandung, Ini Durasi Kontraknya
-
10 Fakta Layvin Kurzawa Pemain Anyar Persib: Bek Kiri Termahal, Rekor di Liga Champions
-
Profil Pemain Kesayangan Shin Tae-yong yang Curi Perhatian John Herdman
-
Profil Pemain Gunungkidul Berbandrol Rp3,48 Miliar yang Menarik Perhatian John Herdman
-
Dua Nama Pemain Muda Jadi Sorotan John Herdman Usai Nonton Laga BRI Super League, Siapa Mereka?
-
Cole Palmer Dibidik Manchester United dan Manchester City, Chelsea Ketar-ketir
-
Alasan Deco Ngebet Rekrut Pemain Keturunan Medan Juwensley Onstein, Disebut-sebut Permata Baru
-
Juventus Terasa Hidup Kembali di Tangan Spalletti, Chiellini Punya Masa Depan Cerah
-
Carrick Bongkar Ucapan Solskjaer Usai Dirinya Terpilih Latih Manchester United