Suara.com - Liverpool siap bertamu ke markas tim juru kunci klasemen sementara Liga Inggris, Norwich City dalam laga putaran ketiga Piala Liga Inggris 2021/2022, Rabu (22/9/2021) dini hari WIB. Laga di Carrow Road dini hari nanti ini akan kick-off pada pukul 01.45 WIB.
Liverpool, yang saat ini ada di puncak klasemen Liga Inggris, akan memulai kampanye mereka di Piala Liga dari putaran ketiga.
Sementara itu Norwich sudah mulai tampil dari putaran kedua, dengan mereka sebelumnya menghabisi tim Divisi Championship, Bournemouth 6-0.
Liverpool sendiri sudah pernah bersua Norwich di musim 2021/2022 ini, yakni pada pertandingan pekan perdana Liga Inggris.
Baca Juga: Sudah Ditunggu Chelsea dan PSG, Manchester City Fokus Lawan Wycombe Dulu
Tampil di Carrow Road, Norwich tak berdaya dihabisi sang tamu dengan skor 0-3.
Diogo Jota, Mohamed Salah dan Mohamed Salah saat itu masing-masing menyumbang satu gol untuk Liverpool, namun kali ini nampaknya pelatih The Reds, Jurgen Klopp nampaknya akan melakukan rotasi.
Liverpool nampaknya akan menurunkan barisan pemain pelapis mengingat padatnya jadwal baik di kompetisi domestik maupun Eropa.
Liverpool sendiri sejauh ini masih belum terkalahkan musim ini lintas ajang. Sementara itu, Norwich selalu kalah dalam lima laga awal mereka di Liga Inggris musim ini dan kini terpuruk di dasar klasemen.
Prakiraan Susunan Pemain:
Baca Juga: Lawan Norwich, Liverpool Kemungkinan akan Mainkan Takumi Minamino
Norwich City XI: Gunn; Mumba, Kabak, Gibson, Giannoulis; Lees Melou, Gilmour, Rupp; Rashica, Sargent, Tzolis
Pelatih: Daniel Farke (Jerman)
Liverpool XI: Kelleher; Gomez, Phillips, Matip, Robertson; Milner, Keita, Jones; Oxlade-Chamberlain, Origi, Minamino
Pelatih: Jurgen Klopp (Jerman)
Komentar
Berita Terkait
-
Perpanjang Kontrak, Mohamed Salah Diklaim Terima Gaji Termahal di Liverpool
-
Mohamed Salah Teken Kontrak Baru, Berseragam Liverpool Hingga 2025
-
Liverpool Resmi Lepas Takumi Minamino ke AS Monaco
terkini
-
Peringatan Earth Hour, WALHI: Pemadaman Lampu Satu Jam Kurang Efektif Atasi Jejak Karbon
-
Fakta One Piece: Akan Seperti Apa Arc Selanjutnya?
-
Jemaah Haji Sakit Diobati Secara Medis dan Terapi Spiritual Thibbun Nawabi
-
Kemenperin Perluas Pasar Meski PMI Manufaktur Masih Ekspansif
-
Kemenag: 46 Calon Haji Bervisa Tak Resmi Sudah Dipulangkan ke Indonesia
-
Sebanyak 1.600 Calon Haji Visa Mujamalah Terlapor ke Kemenag
-
Pemadaman Lampu "earth hour" Selama Satu Jam di Ibu Kota Dinilai Terlalu Singkat
-
Terhenti di Piala Presiden 2022, Barito Putera Fokus ke Liga 1
-
5 Potret Gen Halilintar Plesiran di Berbagai Negara, Sudah 120 Negara Dikunjungi
-
Misi Perdamaian ke Ukraina dan Rusia: Jokowi Ingin Mencari Titik Temu dari Dua Saudara yang Berselisih
-
Jelang Closing Date, Ini 6 Kloter Terakhir Jemaah Haji Indonesia
-
Arema FC Tak Pilih Lawan di Semifinal Piala Presiden 2022
-
4 Potret Pesta Ulang Tahun Pedangdut, Ultah Ke-22 Ghea Youbi Pakai Jilbab
-
Gelap Gulita di Jalan Rasuna Said Kawasan Kuningan Saat Sambut Earth Hour
-
Sinopsis Keramat 2: Caruban Larang, Segera Menghantui Bioskop Tanah Air
-
Ikuti Ajang Supranational 2022, Ini Persiapan Paling Penting Bagi Matthew Gilbert
-
Jadi Brand Ambassador Perusahaan Malaysia, Balena Berbagi Rezeki ke Anak Yatim
-
Vagetoz Rilis Lagu Spesial untuk Para Jomblo, "Cuma Kamu"
-
Pelatih Vietnam: Suporter Timnas Indonesia U-19 Ganggu Konsentrasi Pemain
-
Hasil Kualifikasi F1 GP Inggris: Asapi Max Verstappen, Carlos Sainz Rebut Pole Position
-
Prabowo Subianto: Syarat Ketahanan Negara Harus Pastikan Kecukupan Pangan, Energi dan Air
-
9 Potret Bayi Artis Berjemur di Pagi Hari, Bayi Citra Kirana Menggemaskan saat Menggunakan Kaca Mata
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-19 2022 Usai Timnas Indonesia U-19 vs Vietnam Imbang
-
Mayang Ngaku Dapat Beasiswa di FKG Moestopo, Marshanda Dikabarkan Hilang di LA
-
Gagal Kalahkan Vietnam di Stadion Patriot, Shin Tae-yong Soroti Finishing Timnas Indonesia U-19