Suara.com - Karier Ricardo Kaka pernah bersinar terang sebelum akhirnya meredup karena bergabung dengan Real Madrid. Biaya transfer sebesar 60 juta pounds yang dikeluarkan Los Blancos untuk memboyong Kaka dari AC Milan tak berbuah manis.
Sementara Liverpool dan Barcelona seperti tak pernah bisa dipisahkan apabila berbicara soal transfer pemain bintang. Berikut lima pemain top yang pernah memperkuat Liverpool dan Barcelona dalam perjalanan kariernya.
Berikut lima berita sepak bola terkini versi Suara.com, periode Senin (18/10/2021) :
1. Ini Penyebab Redupnya Karier Ricardo Kaka di Real Madrid
Karier Ricardo Kaka pernah bersinar terang sebelum akhirnya meredup karena bergabung dengan Real Madrid.
Sebelum direkrut Real Madrid, Kaka pernah menjadi pesepak bola hebat ketika masih bermain bersama klub Serie A, yakni AC Milan.
2. Ada Luis Suarez, Ini 5 Pemain Top yang Pernah Berkostum Liverpool dan Barcelona
Liverpool dan Barcelona seperti tak pernah bisa dipisahkan apabila berbicara soal transfer pemain bintang.
Baca Juga: Jelang PSG vs Leipzig, Marquinhos: Pertandingan Liga Champions Selalu Sulit
Sebab, dalam sejarah hubungan Liverpool dan Barcelona, muncul nama-nama pemain top yang pernah memperkuat dua klub besar ini.
3. Jadwal Liga Champions Pekan Ini: Atletico vs Liverpool, Man United Jamu Atalanta
Jadwal Liga Champions pekan ini, Selasa hingga Kamis (21/10/2021) dini hari WIB akan menyajikan rangkaian pertandingan pekan ketiga. Ada big match Atletico Madrid vs Liverpool, hingga Manchester United jamu Atalanta.
Duel Atletico vs Liverpool di Grup B dijadwalkan bergulir di Estadio Wanda Metropolitano, Madrid, pada Rabu (20/10/2021 pukul 02.00 WIB.
Tag
Berita Terkait
-
Beda Jauh Antara Hansi Flick dengan Alvaro Arbeloa Usai Hasil Beda di Copa del Rey
-
Andy Robertson Beri Sinyal Tinggalkan Liverpool Musim Panas 2026
-
Prediksi Skor Liverpool vs Burnley: Wajib Menang di Anfield, The Reds Pantang Imbang Lagi
-
Hansi Flick Puji Perlawanan Sengit Racing Santander Usai Barcelona Menang 2 Gol di Copa Del Rey
-
Rapor Pemain Barcelona Usai Kalahkan Racing Santander Lamine Yamal dan Ferran Torres Tampil Gahar
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Tak Dapat Maarten Paes, Persib Bandung Incar Kiper Keturunan Lainnya
-
Thom Haye 'Menghilang' dari Latihan Persib Bandung, Ada Apa?
-
Persib Bandung Pinjamkan Rezaldi Hehanussa dan Hamra ke Persik
-
Inggris Tak Butuh Bintang? Ini yang Dibutuhkan Tuchel untuk Bawa Three Lions Juara Piala Dunia 2026
-
Beda Jauh Antara Hansi Flick dengan Alvaro Arbeloa Usai Hasil Beda di Copa del Rey
-
Alaeddine Ajaraie Top Skor Liga India Mau Bantu Persija Jakarta Juara
-
Pemain Keturunan Indonesia Dihukum Penjara di Turki, Begini Kata Fenerbahce
-
Riak-riak Kecil di Internal Arsenal, Declan Rice Kedapatan Ribut dengan Tangan Kanan Arteta
-
Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2026, Skuad Garuda Kebagian Jamu Vietnam
-
Tatap Old Trafford di Derby Manchester, Pep Guardiola Bawa Skuat Lebih Segar dan Bertenaga