Suara.com - Sepak bola merupakan olahraga yang banyak menggunakan aksesoris wajib, salah satunya adalah kaos kaki. Bahkan, aksesoris kaos kaki yang dipakai pemain pun terdapat dalam dua kategori yakni panjang dan pendek.
Penggunaan kaos kaki dalam sepak bola menjadi suatu hal yang wajib guna membuat pemain nyaman saat bermain dan mengenakan sepatu.
Aksesoris kaos kaki pun tak bisa sembarangan. Ada bentuk, ukuran dan desain khusus yang digunakan saat mengenakan kaos kaki tersebut.
Di era sepak bola saat ini, biasanya pemain menggunakan kaos kaki panjang hingga selutut karena sepak bola mewajibkan penggunaan Shin Pad atau Shin Guard guna melindungi tulang kering.
Karena penggunaan Shin Pad atau Shin Guard ini lah, para pemain mengenakan kaos kaki panjang untuk menahan aksesori itu agar tak lepas sewaktu-waktu.
Namun, ada beberapa pemain yang tetap mengenakan Shin Pad atau Shin Guard dengan kombinasi kaos kaki yang pendek.
Alhasil penggunaan kaos kaki pendek ini menjadi ciri khas dari suatu pemain. Siapa saja para pemain yang saat ini kerap menggunakan kaos kaki pendek?
1. Jack Grealish (Manchester City)
Jack Grealish merupakan salah satu pemain yang paling sering menggunakan kaos kaki pendek. Bahkan, kaos kaki pendek itu identik dengannya sejak masih berseragam Aston Villa.
Baca Juga: Deretan Pemain yang Pernah Dipuji Kehebatannya oleh Cristiano Ronaldo
Alasan Grealish memakai kaos kaki pendek sendiri karena kaos kakinya perlahan menyusut dan ia percaya pada takhayul bahwa dirinya bermain apik jika memakai kaos kaki pendek.
2. Memphis Depay (Barcelona)
Selain Jack Grealish, Memphis Depay juga merupakan pemain yang identik dengan kaos kaki pendeknya baik di level klub maupun tim nasional.
Ia menggunakan kaos kaki pendek hanya setengah dari kaos kaki yang dipakai banyak orang. Bahkan, penggunaan kaos kaki pendek ini ia padukan dengan tato yang ada di kakinya.
3. Lorenzo Insigne (Napoli)
Pemain bertubuh mungil satu ini juga identik dengan kaos kaki pendek. Sama seperti Depay, Lorenzo Insigne memakainya di level klub dan tim nasional.
Tag
Berita Terkait
-
3 Pemain Top Dunia yang Pernah Dilatih John Herdman, Kini Tangani Timnas Indonesia
-
3 Bintang Dunia yang Pernah Dilatih John Herdman, Calon Pelatih Timnas Indonesia
-
Paul Scholes Sebut Timnas Inggris Tak akan Juara Dunia Tanpa 3 Pemain Ini
-
Memphis Depay Lewati Rekor Wesley Sneijder di Timnas Belanda
-
Paspor Dicuri, Memphis Depay Telat Gabung Timnas Belanda
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
Dua Bulan Menghilang, Marselino Ferdinan Akhirnya Muncul
-
Pratama Arhan Tegaskan Takkan Ikuti Jejak Shayne Pattynama: Belum Waktunya Balik ke Indonesia
-
Skuat Inggris di Piala Dunia 2026 Versi Legenda Liverpool: Duo Arsenal Rp2 T Dicoret
-
Kutukan Trofi Berakhir, Harry Kane Siap Setia Lebih Lama Bareng Bayern Muenchen
-
Prediksi Lini Tengah Timnas Indonesia usai Eks Kapten Feyenoord Dinaturalisasi: Mewah dan Mematikan!
-
Bojan Hodak Janji Sabar Tunggu Layvin Kurzawa ON Maksimal karena Lama Tak Merumput
-
Harry Maguire Bongkar Rahasia Carrick Bangkitkan MU, Sebut Cunha Pemain Paling Beda di Lapangan
-
Prediksi Skor Benfica vs Real Madrid: Adu Taktik Jose Mourinho Lawan Mantan Anak Asuh
-
3 Permata Tersembunyi, Para Pemain Keturunan Ini Bisa Jadi Target Kejutan John Herdman di Eropa
-
Pratama Arhan Jawab Rumor Pulang Kampung Susul Shayne Pattynama ke Super League