2. Sederet Trofi yang Direngkuh Bersama Al Sadd
Xavi Hernandez tak hanya bersinar saat menjadi pemain Al Sadd, tetapi juga moncer ketika menduduki jabatan sebagai pelatih.
Saat berstatus sebagai pemain, Xavi berhasil membantu Al Sadd merengkuh empat trofi, yakni Qatar Stars League 2018/2019, Qatar Cup 2017, Qatari Super Cup 2017, dan Emir of Qatar Cup 2017.
Sementara itu, kiprahnya ketika menjabat sebagai pelatih jauh lebih mentereng. Sebab, sudah ada tujuh trofi yang sukses direngkuh oleh mantan pemain timnas Spanyol ini.
Seluruh trofi itu yakni Qatar Stars League 2020/2021, dua kali Qatar Super Cup (2020 dan 2021), Qatari Super Cup 2019, dua kali Emir of Qatar Cup (2020 dan 2021) sertai Qatari Stars Cup 2019/2020.
3. Rekor Tak Terkalahkan Bersama Al Sadd
Kiprah Xavi bersama Al Sadd di Liga Qatar memang bisa dibilang impresif. DIa mampu membawa anak asuhnya tampil menawan di kompetisi domestik.
Salah satu pencapaian terbaru yang ditorehkan pelatih berusia 41 tahun itu ialah menumbangkan tuan rumah Um Salal dengan skor 3-1 pada Selasa (26/10/2021).
Kemenangan itu turut memperpanjang rekor tak terkalahkan Al Sadd dalam 34 pertandingan liga secara beruntun.
Baca Juga: 3 Kandidat Terkuat Pengganti Ronald Koeman yang Dipecat Barcelona
Secara keseluruhan, Xavi telah memimpin anak asuhnya dalam 93 pertandingan di seluruh ajang. Dari semua aksi itu, 63 di antaranya sukses dimenangi.
Sementara itu, 14 laga lainnya berakhir dengan hasil imbang serta 16 sisanya berakhir dengan kekalahan.
Untuk saat ini, Al Sadd menjadi pemimpin klasemen smeentara Liga Qatar atau Qatar Stars League 2021/2022.
Skuad asuhan Xavi Hernandez berhasil melakoni tujuh laga awal Qatar Stars League 2021/2022 dengan kemenangan. Alhasil, Al Sadd berada di puncak dengan torehan 21 poin dari tujuh laga.
Kontributor: Muh Adif Setiawan
Berita Terkait
-
Tak Dibawa Barcelona ke Ceko, Marc-Andre ter Stegen Tes Medis di Girona
-
Protes Keras Frenkie de Jong Terhadap Kepemimpinan Wasit Usai Barcelona Tumbang
-
Hansi Flick Kecewa Barcelona Gagal Maksimalkan Peluang Emas Menghadapi Tekanan Real Sociedad
-
Kekalahan Pertama Barcelona dalam 12 Laga, Hansi Flick: Bukan Salah Wasit, Kami yang Tumpul
-
Klasemen La Liga Spanyol Pekan 20: Barcelona Kalah dari 10 Pemain, Real Madrid Pangkas Jarak
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Prabowo Cabut Izin Toba Pulp Lestari, INRU Pasrah dan di Ambang Ketidakpastian
-
Guncangan di Grup Astra: Izin Tambang Martabe Dicabut Prabowo, Saham UNTR Terjun Bebas 14%!
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
Terkini
-
FC Utrecht Kasih Kode Ivar Jenner Cabut, Gabung Persija Jakarta?
-
Berguinho Siap Kerja Keras Jaga Posisi Persib Bandung
-
Pemain China Ini Puas Banget Bantai Vietnam Usai Diremehkan di Piala Asia U-23 2026
-
Beckham Putra Kasih Pembuktian ke John Herdman, Layak Dipanggil Timnas Indonesia ke FIFA Series 2026
-
Jayden Oosterwolde Mengaku Dihubungi Tiap Bulan untuk Bela Timnas Indonesia, Jawabannya Tak Berubah
-
Resmi Gabung Girona, Marc-Andre ter Stegen Ungkap Pesan Menyentuh
-
Debut John Herdman di Depan Mata, PSSI Titip Pesan Penting untuk Timnas Indonesia
-
Selebrasi Minum Bir, Sindiran Jude Bellingham untuk Tukang Julid
-
Persija Dihukum Komdis! Macan Kemayoran Pincang Hadapi MU di Stadion GBK
-
Prediksi Ranking FIFA Timnas Indonesia Jika Sapu Bersih Kemenangan di FIFA Series 2026