Suara.com - Gelaran Liga 1 2021/22 tidak lama lagi akan menemui akhir musim. Kompetisi bola sepak tertinggi di Indonesia ini tinggal menyisakan dua pekan lagi.
Perburuan meraih gelar juara Liga 1 2021/22 juga kian seru dengan tersisanya Persib Bandung dan Bali United sebagai dua klub yang masih berpeluang menjadi kampiun.
Pun ada 4 tim yang hingga pekan ke-31 kemarin masih harus bersaing untuk menghindar dari degradasi, mulai dari PSS Sleman, Barito Putera Persipura Jayapura, dan Persela Lamongan.
Seperti pada musim-musim sebelumnya, setelah perhelatan Liga 1 rampung nanti, akan muncul beberapa penghargaan untuk tim maupun individu.
Salah satunya adalah pemain terbaik Liga 1 2021/22. Berikut Suara.com sudah merangkum beberapa nama pemain yang akan masuk kandidat peraih penghargaan ini.
1. Carlos Fortes
Daftar yang pertama adalah penyerang asing milik Arema Malang, Carlos Fortes. Penampilan pemain asal Portugal berusia 27 tahun tersebut sangat impresif di musim ini.
Dia tercatat sejauh ini sudah mencetak 18 gol buat Arema dan membawa klub asal Malang ini sempat menjadi salah satu kandidat peraih gelar juara.
2. Ilija Spasojevic
Baca Juga: Hasil BRI Liga 1: Pecundangi PSS Sleman, Persipura Menjaga Asa Lolos dari Degradasi
Pemain naturalisasi kelahiran Montenegro ini tampil luar biasa di Liga 1 2021/22 bersama Bali United. Meski usianya kini sudah menginjak 34 tahun, Spaso mampu menjadi top skor sementara dengan 21 gol.
Ketajaman Spaso ini pula yang bikin "Serdadu Tridatu' menjadi kandidat kuat peraih gelar juara Liga 1 dan akan menjadi gelar kedua dalam sejarah klub jika mampu mewujudkannya.
3. Taisei Marukawa
Meski bermain sebagai debutan di Liga 1, Taisei Marukawa menunjukkan bahwa dirinya punya kualitas mumpuni untuk bersaing di kompetisi Tanah Air.
Menjadi andalan Persebaya Surabaya di lini depan, Taisei Marukawa tercatat sudah mengoleksi 16 gol dan 9 assist musim ini.
Penampilan impresif Marukawa ini sempat membuatnya meraih gelar pemain terbaik bulanan yaitu pada Oktober dan Desember 2021.
Tag
Berita Terkait
-
5 Hits Bola: Pecundangi PSS Sleman, Persipura Menjaga Asa Lolos dari Degradasi
-
Hadapi PSM Makassar Tanpa Beban, Persija Jakarta Tetap Ingin Perbaiki Posisi Klasemen BRI Liga 1
-
Persita Ditahan Imbang PSIS Semarang, Widodo Kecewa Berat
-
Bhayangkara FC Menang 4-0 atas Persela Lamongan dan Kado Ulang Tahun Awan Setho
-
Hasil BRI Liga 1: Bermain Imbang, Arema FC Selamat dari Ganasnya Borneo FC
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
Terkini
-
Kalahkan Persik Kediri, Mauricio Souza: Kami Lebih Baik dari Lawan Sepanjang Pertandingan
-
Media Luar Negeri Sebut Ole Romeny Disebut Alami Penurunan Performa
-
Gak Semua Free, Exco PSSI Sebut Beberapa Calon Pelatih Timnas Indonesia Masih Terikat Kontrak
-
Bangganya Kevin Diks yang Bikin Warisan untuk Indonesia di Bundesliga Jerman
-
Mohamed Salah Disebut Jadi Biang Masalah di Balik Melempemnya Florian Wirtz Bersama Liverpool
-
Jadwal Liga Spanyol 2025/2026 Pekan Ke-13, Barcelona Kembali ke Camp Nou usai Direnovasi
-
Lelah dan Sudah Tak Bergairah, Mantan Gelandang Manchester City Putuskan Pensiun
-
Jadwal Liga Italia 2025/26: Inter vs AC Milan Jadi Sorotan, Emil Audero Tantang AS Roma
-
3 Fakta Menarik Ange Postecoglou, Kandidat Ideal untuk Latih Timnas Indonesia
-
PSSI Kantongi 5 Kandidat Pelatih Baru Timnas Indonesia, Nama Shin Tae-yong Tak Masuk