Suara.com - Manajer timnas Inggris, Gareth Southgate murka sekaligus bingung dengan prilaku fans The Three Lions yang mencemooh Harry Maguire dalam kemenangan atas Pantai Gading dalam laga uji coba internasional, Rabu (30/3/2022) dini hari WIB.
Duel timnas Inggris vs Pantai Gading berakhir dengan skor 3-0 untuk kemenangan tim asuhan Gareth Southgate. Namun hasil positif itu diwarnai kejadian kurang mengenakan.
Beberapa fans timnas Inggris mengolok-olok Harry Maguire. Momen itu terjadi jelang kick-off ketika nama kapten Manchester United itu diumumkan di stadion Wembley.
Maguire telah mengalami musim yang sulit di Manchester United, tetapi telah menjadi andalan tim Southgate yang mencapai semifinal Piala Dunia dan final EURO 2020.
"Sambutan itu adalah lelucon, benar-benar lelucon," ujar Gareth Southgate dikutip dari BBC Sport, Rabu (30/3/2022).
Beberapa pendukung juga mencemooh sentuhan pertama Maguire saat Inggris mengklaim kemenangan nyaman berkat gol-gol dari Ollie Watkins, Raheem Sterling, dan Tyrone Mings.
Itu adalah penampilan ke-42 Maguire untuk negaranya dan Southgate mengatakan perlakuan terhadap pemain berusia 29 tahun itu tidak dapat diterima.
"Saya tidak tahu bagaimana itu menguntungkan siapa pun. Kita semua bersama-sama atau tidak," kata Southgate.
"Saya membayangkan jika Anda bertanya kepada beberapa dari mereka mengapa mereka melakukannya, mereka mungkin bahkan tidak akan dapat menjawab."
Baca Juga: Kalah dari Singapura, Wajah Kapten Timnas Malaysia Diganti Harry Maguire
"Itu adalah mentalitas massa. Di satu sisi Anda memiliki grup hardcore yang mencoba membuat namanya dinyanyikan, itu tidak benar. Tak semuanya seperti itu."
Berbicara kepada Sky Sports tentang Maguire, Southgate mengatakan bahwa mantan bek Leicester City itu tampil bagus bersama timnas Inggris. Tak ada alasan fans untuk mencemoohnya, tambah Southgate.
"Cara dia tampil untuk kami benar-benar fenomenal, saya tidak mengerti," kata Soutgahte.
Berita Terkait
-
Hasil Laga Persahabatan: Inggris Hantam 10 Pemain Pantai Gading 3-0
-
Punya Pengalaman Buruk, Louis van Gaal Ingatkan Erik Ten Hag Tidak Latih Manchester United
-
Pelatih Belanda Louis van Gaal Wanti-wanti Erik ten Hag Agar Tak Latih Manchester United, Ini Alasannya
-
Kisah Wilfried Zaha, Eks Timnas Inggris yang Kini Bela Pantai Gading
-
5 Negara Calon Kuat Juara Piala Dunia 2022, Tak Ada Timnas Portugal
Terpopuler
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Bukan Akira Nishino, 2 Calon Pelatih Timnas Indonesia dari Asia
- Diisukan Cerai, Hamish Daud Sempat Ungkap soal Sifat Raisa yang Tak Banyak Orang Tahu
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
- 3 Rekomendasi Mobil Keluarga 9 Seater: Kabin Lega, Irit BBM, Harga Mulai Rp63 Juta
Pilihan
-
Wawancara Kerja Lancar? Kuasai 6 Jurus Ini, Dijamin Bikin Pewawancara Terpukau
-
5 Laga Klasik Real Madrid vs Juventus di Liga Champions: Salto Abadi Ronaldo
-
Prabowo Isyaratkan Maung MV3 Kurang Nyaman untuk Mobil Kepresidenan, Akui Kangen Naik Alphard
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
Terkini
-
Pelatih Aston Villa Ingin Lanjutkan Tren Positif Lawan Klub Dean James
-
Usai Debut Menjanjikan, Marselino Ferdinan Menghilang dari Skuad AS Trencin di Piala Slovakia
-
Berjiwa Ksatria, Rizky Ridho Akui Buat Kesalahan saat Lawan Irak
-
Didesak Mundur, Ini 8 Janji Erick Thohir Saat Maju Ketum PSSI, Berapa yang Terealisasi?
-
Liverpool Pesta Gol, Mohamed Salah Panen Cibiran: Makin Tua, Makin Egois
-
Jelang FIFA Matchday November, Timnas Indonesia Masih Tanpa Pelatih dan Lawan
-
Legenda Inter Milan Buka Paradoks Patrick Kluivert, Nama Besar Tak Cukup di Timnas Indonesia
-
Pelatih Portugal: Semua Orang Bicarakan Kluivert, Dia Memang Tidak Bagus!
-
Media Malaysia Curiga dengan Sikap Diam 7 Pemain Naturalisasi Usai Disanksi FIFA
-
3 Pemain Selangor FC yang Siap Meneror Pertahanan Persib