Suara.com - Setelah mendatangkan Firza Andika, Persija Jakarta mengumumkan sosok gelandang Hanif Sjahbandi sebagai rekrutan kedua mereka untuk musim 2022/2023.
Dikutip dari laman Persija, Minggu (3/4/2022), pihak klub Persija berharap Hanif dapat memperkokoh lini tengah tim mereka yang diisi pemain-pemain seperti Syahrian Abimanyu, Makan Konate, Rohit Chand dan Tony Sucipto.
Hanif Sjahbandi antusias mengenai petualangan barunya di Persija.
"Saya kecil dan tumbuh di Jakarta. Saya ingin juara," ujar pesepakbola yang sebelumnya merumput untuk Arema FC tersebut.
Hanif sendiri dilahirkan di Bandung, tetapi dibesarkan di Jakarta dan mengembangkan karier sepak bolanya di Malang.
Meski baru berusia 24 tahun, Hanif merupakan pesepakbola berpengalaman baik di level klub maupun Timnas Indonesia.
Di timnas, dia tampil untuk skuad U-19, U-23 dan senior. Hanif merumput untuk skuad Garuda di Asian Games 2018 dan membantu Indonesia mencapai babak 16 besar.
Sementara di Liga 1 2021/2022, Hanif mencatatkan 28 kali penampilan bersama Arema FC, di mana dia melesakkan satu gol dan membuat satu assist.
Hanif turut mengantarkan Arema FC bertarung untuk posisi puncak klasemen Liga 1 2021/2022 sebelum akhirnya skuad Singo Edan menuntaskan musim dengan berada di peringkat keempat.
Baca Juga: 4 Bintang Persipura yang Jadi Rebutan Klub Liga 1 untuk Musim Depan
[Antara]
Berita Terkait
-
Latihan Persija Disaksikan John Herdman, Mauricio Souza Acungi Jempol
-
Intip Latihan Persija Jakarta, John Herdman Beberkan Alasannya
-
Bakal Bela Ajax Amsterdam, Maarten Paes Cuma Jadi Kiper Pilihan Ketiga?
-
Maarten Paes Selangkah Lagi ke Ajax Dikontrak 3,5 Tahun Ditebus Cuma Rp19,8 Miliar
-
Ngeri! Ingin Angkut Cole Palmer ke Old Trafford, MU Wajib Siapkan Rp3 Triliun
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
-
Festival Bidar Palembang: Tradisi Sungai Musi yang Bertahan Sejak Zaman Kesultanan
-
IHSG 'Kebakaran' Imbas Kabar MSCI, Saham-saham Idola Pasar Mendadak ARB!
Terkini
-
Dortmund Kalah Sekali dari 21 Laga Kandang, Cristian Chivu Wanti-wanti Pemain Inter Milan
-
Bayern Munich Tak Mau Lembek Lawan PSV, Vincent Kompany Janjikan Permainan Tensi Tinggi
-
Jelang Hadapi Kirgistan, Pelatih Timnas Futsal Indonesia Punya Permintaan ke Suporter
-
Dua Faktor Kunci Bikin Maarten Paes Bisa Jadi Kiper Utama Ajax Amsterdam
-
1 Detik Gabung Ajax Amsterdam, Maarten Paes Geser Kiper Liverpool
-
Kenapa Ajax Amsterdam Incar Maarten Paes?
-
Pelatih Timnas Indonesia Beberkan Rahasia Mampu Hajar Korea Selatan di Piala Asia Futsal 2026
-
Latihan Persija Disaksikan John Herdman, Mauricio Souza Acungi Jempol
-
Harga Tiket Piala Dunia 2026 Meroket Gila-gilaan, Calo Berpotensi Raup Untung Besar
-
Segini Biaya Transfer Ajax Amsterdam untuk Datangkan Maarten Paes dari FC Dallas