Suara.com - Pemain keturunan Indonesia, Ragnar Oratmangoen masuk dalam 10 besar pemain yang mencatatkan statistik take-ons berhasil di sepak bola Eropa.
Sebagai informasi, take-ons merupakan usaha seorang pemain yang menggiring bola melewati lawannya. Nah, Ragnar Oratmangoen ternyata masuk dalam 10 besar pemain yang berhasil mencatatkan statistik itu dari tujuh liga top Eropa dalam musim 2021/2022.
Melansir dari akun Twitter @squwaka pada Minggu (4/6/2022), pemain yang paling banyak mencatatkan take-ons adalah bintang Newcastlet United, Allan Saint-Maximin sebanyak 150.
Kemudian disusul oleh Kylian Mbappe (111) dan Adama Traore di ururtan ketiga (107). Banyak nama besar dalam daftar itu seperti Rafael Leao serta Vinicius Junior.
Menariknya ada pemain keturunan Indonesia yang juga masuk dalam daftar tersebut. Ragnar Oratmangoen mencatatkan 85 tak-ons dalam musim 2021/2022.
Sementara itu, nama Ragnar Oratmangoen bermain di klub Eredivisiie Belanda, Go Ahead Eagles pada musim 2021/2022. Total ia mencatatkan 33 penampilan dalam semusim dengan sumbangan empat assist.
Pemain berusia 24 tahun ini juga sempat masuk rekomendasi Shin Tae-yong untuk dinaturalisasi agar bisa membela timnas Indonesia. Sayangnya namanya kemudian dicoret dari prioritas.
PSSI saat ini sedang memprioritaskan naturalisasi tiga pemain keturunan. Mereka yakni Jordi Amat, Sandy Walsh, dan Shayne Pattynama untuk membela timnas Indonesia.
Baca Juga: Jadwal Turnamen Toulon 2022 Hari Ini: Timnas Indonesia U-19 vs Meksiko, Laga Penentuan ke Semifinal
Tag
Berita Terkait
-
Pemain Muslim Keturunan Indonesia yang Merumput di Luar Negeri
-
Profil FC Groningen, Klub Baru Ragnar Oratmangoen
-
Pemain Keturunan Indonesia Ragnar Oratmangoen Resmi Gabung Klub Masa Kecil Arjen Robben
-
3 Pemain Keturunan Indonesia yang Beragama Islam, Nomor 3 Batal Dinaturalisasi
-
5 Pemain Keturunan Rekomendasi Shin Tae-yong yang Gagal Dinaturalisasi
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Berapa Uang yang Keluar dari Ajax Amsterdam untuk Rekrut Maarten Paes?
-
Bakal Lawan Inter Milan, Emil Audero Siap Buktikan Diri!
-
5 Penyelamatan Gemilang Maarten Paes: Bikin Frutasi Lionel Messi hingga Pemain Arab Saudi
-
Drama 8 Gol di Indonesia Arena, Timnas Futsal Indonesia Segel Tiket Perempat Final
-
Kabar Baik dari Mauro Zijlstra, Cetak Gol dan Asis di Volendam
-
Tak Punya Pembelaan, Jan Oblak Persilahkan Fans Kritik Atletico Madrid usai Kalah dari Bodo/Glimt
-
Satu Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Susul Maarten Paes ke Ajax Amsterdam
-
Liam Rosenior Bongkar Jurus Chelsea Benamkan Napoli di Stadion Diego Maradona
-
Pep Guardiola Cetak Sejarah usai Man City Gilas Galatasaray, Apa Itu?
-
Sundulan Maut Robek Gawang Real Madrid, Anatoliy Trubin: Tiba-tiba Saya Disuruh Maju