Suara.com - Bintang timnas Indonesia, Witan Sulaeman langsung terbang ke Polandia untuk bergabung dengan klubnya, Lechia Gdansk usai berhasil membantu skuad Garuda lolos ke Piala Asia 2023.
Sebagaimana diketahui, Witan Sulaeman menjadi salah satu sosok kunci yang membuat timnas Indonesia lolos dari Kualifikasi Piala Asia 2023. Pemain berusia 20 tahun ini buktinya mencetak gol ketika tim Merah Putih menang 2-0 dari Nepal.
Setelah membantu timnas Indonesia lolos Kualifikasi Piala Asia 2023, Witan Sulaeman tidak pulang ke tanah air. Ia terbang ke Polandia untuk melanjutkan kariernya di Eropa.
Hal tersebut diketahui dari postingan Witan Sulaeman di Instagram Stories miliknya pada amis (16/6/2022). Ia membagikan potret yang menunjukkan dirinya sudah ada berada di Gdansk, Polandia.
Witan sendiri memang masih terikat kontrak dengan Lechia Gdansk sampai tahun 2023 mendatang. Pemain asal Palu ini bakal berjuang untuk bisa menembus skuad utama klub Polandia tersebut.
Sebelumnya, Witan sempat dipinjamkan ke FK Senica. Di sana, ia bermain dengan rekan setimnya di timnas Indonesia, yaitu Egy Maulana Vikri.
Akan tetapi, FK Senica mengalami krisis finansial dan tidak mendapatkan lisensi klub. Hal itu membuat Egy memutus kontrak dan Witan pulang ke Lechia Gdansk setelah masa peminjamannya selesai.
Sementara itu, Lechia Gdansk finis di posisi keempat pada musim 2021/2022. Berkat itu, tim Witan Sulaeman bakal berjuang dari kualifikasi untuk tampil di UEFA Conference League.
Baca Juga: Pelatih Persija Turunkan Dua Tim di Piala Presiden 2022
Tag
Berita Terkait
-
Momen Shin Tae-yong Joget usai Timnas Indonesia Lolos ke Piala Asia 2023
-
Pemain Naturalisasi yang Bakal Jadi Andalan Shin Tae-yong di Piala Asia 2023
-
Daftar Ranking FIFA Timnas Indonesia dari Masa ke Masa, Pernah Duduki 76 Dunia
-
Shin Tae-yong Masih Punya 4 Agenda Penting Bersama Timnas Indonesia hingga Akhir 2022
-
Usai Pukul Saddil Ramdani, Kapten Nepal Cari Muka ke Suporter Timnas Indonesia
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
Pilihan
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
-
Jokowi Angkat Bicara Soal Dugaan Korupsi Mantan Menag Yaqut: Saya Tidak Pernah Perintahkan Korupsi!
-
Siapa yang Meminta Iman Rachman Mundur dari Dirut BEI?
-
Skandal Sepak Bola China: Eks Everton dan 72 Pemain Dijatuhi Sanksi Seumur Hidup
Terkini
-
Hasil Super League: Persik Kediri Menangi Drama 5 Gol atas Bali United
-
Hasil Persita Tangerang vs Persija Jakarta, Debut Shayne Pattynama Hajar Pendekar Cisadane 2-0
-
Sambut Era Baru Timnas Indonesia, Sandy Walsh Ungkap Komunikasi Positif dengan John Herdman
-
Unggul 1-0, Ini 3 Pemain Persita Tangeran yang Wajib Diwaspadai Persija Jakarta di Babak Kedua
-
Ole Romeny Kehilangan Tempat, Oxford United Buka Peluang Transfer?
-
Hasil Persita Tangerang vs Persija Jakarta Babak 1 BRI Super League, Gustavo Almeida Ngamuk!
-
Bhayangkara FC Optimis Buat Kejutan di Kandang Malut United
-
Persib Incar Joey Pelupessy? Bung Binder Bongkar Rahasia Transfer Mengejutkan Maung Bandung
-
Dua Media Belanda Kompak Sebut Dean James Layak Gabung Ajax Amsterdam
-
Dulu Naik Ferrari di PSG, Kini Layvin Kurzawa Dibonceng Motor Matic ke Latihan Persib