Suara.com - Piala Presiden 2022 semakin mendekati akhir setelah dua tim dipastikan lolos ke babak final, yaitu Borneo FC dan Arema FC.
Partai final leg pertama Piala Presiden 2022 dijadwalkan berlangsung pada Kamis (14/7/2022) pukul 20.00 WIB di Stadion Kanjuruhan, Malang.
Laga nanti diprediksi akan berjalan ketat. Dengan menerapkan skema dua pertandingan, pada leg pertama bakal menjadi krusial bagi kedua tim. Arema FC punya kesempatan bagus untuk menabung gol karena akan bermain di kandang lebih dulu.
Meski demikian, Borneo FC jelas menjadi lawan yang tak mudah ditaklukkan oleh Arema FC. Sebab, tim lawan datang dengan beberapa catatan apik.
Borneo jelas punya tugas berat menghadapi Arema FC yang sejauh ini tampil kokoh di lini belakang. Skuad asuhan Eduardo Almeida ini baru kebobolan dua gol dalam enam pertandingan di Piala Presiden 2022.
Masing-masing gol itu tercipta saat kalah dari PSM Makassar di penyisihan grup. Satu gol lainnya dicetak PSIS Semarang pada laga leg kedua semifinal Piala Presiden 2022
Akan tetapi, Borneo FC punya modal apik untuk bisa mengalahkan Arema FC di leg pertama final nanti. Apa saja faktornya? Berikut ulasannya!
1. Lini Serang Borneo Mematikan
Aman untuk memprediksi laga ini bakal berjalan seru dan sengit lantaran tim dengan lini serang mematikan, bakal bertemu tim dengan lini pertahanan kuat.
Baca Juga: Jadwal Final Piala Presiden 2022 Arema FC vs Borneo FC
Borneo FC kini menjadi tim terproduktif kedua di Piala Presiden 2022 dengan catatan 14 gol dari tujuh pertandingan yang sudah dilewati.
Borneo FC cuma kalah tiga gol dari PSIS Semarang yang berstatus sebagai tim paling produktif di Piala Presiden 2022.
2. Duet Stefano Lilipaly dan Matheus Pato
Tajamnya lini serang Borneo tidak terlepas dari apiknya penampilan dua pemain baru mereka, yaitu Stefano Lilipaly dan Matheus Pato.
Dari dua pemain ini, total sudah 10 gol ditorehkan buat Borneo, Stefano Lilipaly dengan 4 gol dan Pato 6 gol. Nama yang disebutkan terakhir bahkan kini menjadi pencetak gol terbanyak sementara di turnamen pramusim ini.
3. Beban Arema FC
Berita Terkait
-
Arema FC Hadapi Borneo FC di Final Piala Presiden 2022, Gian Zola Berharap Dukungan Pemain ke-12
-
Arema FC vs Borneo FC, 24 Pemain Pesut Etam Siap Tempur di Markas Singo Edan
-
Jelang Final Pertama Piala Presiden, Borneo FC Target Menang dan Mengaku Sudah Hafal Permainan Arema
-
Harga Tiket Pertandingan Filnal Piala Presiden 2022 Arema FC vs Borneo FC Leg 1 Hari Ini Ada Disini
-
Arema FC Bertemu Borneo FC, Ini Jadwal Final Piala Presiden 2022
Terpopuler
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- Gary Neville Akui Salah: Taktik Ruben Amorim di Manchester United Kini Berbuah Manis
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- Belanja Mainan Hemat! Diskon 90% di Kidz Station Kraziest Sale, Bayar Pakai BRI Makin Untung
Pilihan
-
H-6 Kick Off: Ini Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17 2025
-
Harga Emas Hari Ini Turun: Antam Belum Tersedia, Galeri 24 dan UBS Anjlok!
-
5 Fakta Wakil Ketua DPRD OKU Parwanto: Kader Gerindra, Tersangka KPK dan Punya Utang Rp1,5 Miliar
-
Menkeu Purbaya Tebar Surat Utang RI ke Investor China, Kantongi Pinjaman Rp14 Triliun
-
Dari AMSI Awards 2025: Suara.com Raih Kategori Inovasi Strategi Pertumbuhan Media Sosial
Terkini
-
3 Juara Premier League yang Alami Kesialan Usai 4 Kekalahan Beruntun
-
Justin Hubner Raja Umpan! 2 Rekor Dicetak saat Bantu Fortuna Sittard Hajar VV Gemert
-
Andre Rosiade Sentil Erick Thohir: Jumpa Pers Bisa, Rapat Exco Evaluasi Timnas Indonesia Gak Bisa
-
H-6 Kick Off: Ini Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17 2025
-
Barcelona Siap Main Sejauh 10.028 Km Asal Dibayar Rp130 Miliar
-
Andre Rosiade Sindir PSSI Era Erick Thohir: Timnas Indonesia Bukan Milik Pribadi
-
Anggota DPR: 10 Exco PSSI Setuju Shin Tae-yong Kembali Latih Timnas Indonesia
-
Ada Isu Internal PSSI Pecah Soal Pelatih Timnas Indonesia Baru, Ini Konfirmasi Orang Dalam
-
Pintu Masih Terbuka, Shin Tae-yong Bisa Balik ke Timnas Indonesia Asal...
-
Theo Walcott Sindir Arsenal: Nyeselkan Gak Beli Bryan Mbeumo