Suara.com - Pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll, akhirnya bertemu dengan pemain muda tim berjuluk Macan Kemayoran. Pada pertemuan itu terjadi momen kocak ketika pelatih asal Jerman itu bertemu Muhammad Ferrari.
Seperti yang diketahui, Muhammad Ferrari merupakan pemain yang dipanggil oleh Shin Tae-yong di timnas Indonesia U-19. Bek berusia 19 tahun ini bahkan menjabat sebagai kapten Garuda Nusantara.
Ini membuktikan bahwa Ferrari adalah pemain penting bagi Shin Tae-yong. Kehadirrannya di lini belakang timnas Indonesia U-19 mampu membuat pelatih Korea Selatan itu bisa lega jika timnya diserang lawan.
Nah, setelah membela timnas Indonesia di Piala AFF U-19 2022, Muhammad Ferrari kemudian pulang ke klub yang menaunginya, yakni Persija Jakarta.
Di sana Ferrari dan beberapa pemain muda lain Persija berkenalan dengan pelatih Thomas Doll. Perkenalan ini dilakukan karena mereka belum pernah bertemu.
Ketika Ferrari pulang ke klubnya Persija Jakarta, Thomas Doll memberikan respons kocak. Sebab, wonderkid Macan Kemayoran itu punya nama seperti merek mobil.
Alhasil Thomas Doll meledek kapten timnas Indonesia U-19 namanya Ferrari atau Lamborghini.
"Ini Ferrari atau Lamborghini," ucap Thomas Doll dikutip dari video yang dibagikan di akun Instagram resmi Persija pada Selasa (20/7/2022).
Adapun Persija Jakarta sendiri kini sedang mempersiapkan untuk menghadapi Liga 1 musim 2022/2023. Tim Macan Kemayoran akan bertandang ke markas Bali United di laga perdana yang dijadwalkan pada Sabtu (23/7/2022) mendatang.
Baca Juga: Pulang ke Persebaya, Marselino Ferdinan Sudah Tak Sabar Berlatih
Berita Terkait
-
Resmi! Persija Akhirnya Umumkan Abdulla Yusuf Helal untuk Slot Pemain Asing Terakhir
-
Leonard Tupamahu Berpeluang Absen Saat Bali United Lawan Persija di Laga Pembuka Liga 1
-
Persija Jakarta Dikabarkan Tanding Lawan Klub Thailand Chonburi FC di Peresmian JIS
-
Pelatih Bali United Putar Otak Cari Solusi Redam Tiga Pemain Asing Persija
-
Jelang Lawan Timnas Indonesia U-19, Pelatih Thailand U-19 Berterima Kasih dengan 'Bantuan' Vietnam U-19
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Hasil Super League: Brace Alex Martins Bawa Dewa United Bungkam Arema FC
-
John Herdman Mulai Perburuan Pemain Keturunan di Eropa demi Perkuat Timnas Indonesia
-
Saga Bursa Transfer: Manchester City Bawa Pulang Trent Alexander-Arnold ke Inggris?
-
Di Balik Momen Lucu Emil Audero Ketinggalan Bus, Sikap Ramahnya Jadi Sorotan Media Italia
-
Viral Stadion Barcelona: Biaya Renovasi Capai Rp25 T, Atap Bocor Camp Nou Kebanjiran
-
Persib Bandung Borong Pemain Diaspora, PSSI Yakin Kekuatan Timnas Indonesia Tak Akan Melemah di 2026
-
Jerman Serukan Boikot, Prancis Pasang Badan untuk Piala Dunia 2026
-
7 Pemain Diaspora Merapat ke Super League, Berbanding Terbalik dengan Visi John Herdman
-
Bocoran Jersey Ketiga Manchester United untuk Musim Depan Picu Perdebatan Panas Fans
-
Bojan Hodak Akui Layvin Kurzawa Harus Penuhi Satu Syarat Sebelum Jadi Andalan Persib Bandung