Suara.com - Klub Liga Inggris Manchester City tengah berusaha memboyong bek sayap kiri Raphael Guerreiro dari klub Liga Jerman Borussia Dortmund pada bursa transfer pemain musim panas ini.
Dikutip Antara dari Sky Sports, Kamis, Manchester City memandang Guerreiro sebagai salah satu opsi bek sayap kiri untuk menggantikan posisi dari Oleksandr Zinchenko yang hengkang ke Arsenal.
Guerreiro juga dipandang sebagai sosok yang tepat untuk menggantikan target mereka pada bursa transfer musim panas ini Marc Cucurella yang telah resmi bergabung dengan Chelsea.
Manchester City belum melayangkan penawaran resmi kepada Borussia Dortmund untuk pemain berusia 28 tahun tersebut dan tengah memantau situasi kemungkinan yang bisa mereka lakukan.
Pemain asal Portugal itu tercatat telah tampil sebanyak 189 pertandingan untuk Borussia Dortmund di segala ajang dan mampu menyumbangkan 34 gol serta 37 assist sejak bergabung pada 2016 silam.
Selain Guerreiro, Manchester City juga dikabarkan menaruh perhatian kepada bek sayap Borna Sosa, namun beberapa sumber menyebutkan The Citizen sama sekali tidak menaruh perhatian kepada pemain asal Stuttgart tersebut.
Skuad asuhan Pep Guardiola tersebut turut dikabarkan berminat untuk mendatangkan bek sayap kiri Anderlecht Sergio Gomez, tetapi mereka belum melayangkan penawaran resmi kepada klub asal Liga Belgia tersebut.
Manchester City diyakini memandang Gomez sebagai salah satu pemain yang masih berkembang dan mereka akan meminjamkannya terlebih dahulu jika berhasil mengamankan pemain asal Spanyol tersebut.
Baca Juga: Bernardo Silva Sudah Bicara dengan Manchester City Terkait Masa Depannya
Berita Terkait
-
Waktunya Pergi, Pep! Orang Terdekat Desak Guardiola Tinggalkan Manchester City
-
Erling Haaland Diprediksi Lompati Rekor Alan Shearer, Bisa Cetak 400 Gol
-
Erling Haaland Lebih Tajam Musim Ini, Rahasianya Bukan di Lapangan
-
Kejam! Dulu Dipuja-puja, Media Inggris Kini Olok-olok Tijjani Reijnders
-
Arsenal dan Man City Saling Sikut Dapatkan Bintang Muda PSG Warren Zaire-Emery
Terpopuler
- 4 Link DANA Kaget Khusus Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cuan Rp 345 Ribu
- Beda Biaya Masuk Ponpes Al Khoziny dan Ponpes Tebuireng, Kualitas Bangunan Dinilai Jomplang
- Owner Bake n Grind Terancam Penjara Hingga 5 Tahun Akibat Pasal Berlapis
- 5 Link DANA Kaget Terbaru Bernilai Rp 434 Ribu, Klaim Sekarang Sebelum Kehabisan!
- Unggahan Putri Anne di Tengah Momen Pernikahan Amanda Manopo-Kenny Austin Curi Perhatian
Pilihan
-
Grand Mall Bekasi Tutup, Netizen Cerita Kenangan Lawas: dari Beli Mainan Sampai Main di Aladdin
-
Jay Idzes Ngeluh, Kok Bisa-bisanya Diajak Podcast Jelang Timnas Indonesia vs Irak?
-
278 Hari Berlalu, Peringatan Media Asing Soal Borok Patrick Kluivert Mulai Jadi Kenyataan
-
10 HP dengan Kamera Terbaik Oktober 2025, Nomor Satu Bukan iPhone 17 Pro
-
Timnas Indonesia 57 Tahun Tanpa Kemenangan Lawan Irak, Saatnya Garuda Patahkan Kutukan?
Terkini
-
Rasio Penalti Anjlok, Bruno Fernandes Siap Evaluasi
-
Zlatan Ibrahimovic Akui Hidupnya 'Hambar' Setelah Pensiun, Kok Bisa?
-
Tagar KluivertOut Menggema, Media Vietnam Kembali Soroti Keputusan PSSI Pecat STY
-
Marc Klok Siap Berjuang Jika Masih Dipercaya Tampil di Timnas Indonesia vs Irak
-
Media Tetangga Miris Lihat Kemunduran Timnas Indonesia di Bawah Patrick Kluivert
-
Bintang Muda MU 'Balas Dendam' ke Amorim dengan Bantu Denmark Pesta 6 Gol!
-
Jay Idzes Tarik Nafas Panjang Jelang Lawan Irak
-
Jay Idzes Ngeluh, Kok Bisa-bisanya Diajak Podcast Jelang Timnas Indonesia vs Irak?
-
Keputusan Anak Zinedine Zidane Pindah Negara Tepat, Aljazair Lolos ke Piala Dunia 2026
-
Ruben Amorim Tak Ingin Kobbie Mainoo Tinggalkan Manchester United