Suara.com - Angin segar Cristiano Ronaldo dipertahankan di Manchester United makin jauh. Sebab sang pelatih Erik ten Hag dikabarkan menambahkan duit transfer pemain hingga 30 juta Euro atau sekira Rp 447 miliar jika Ronaldo hengkang dari Manchester United Januari 2023 mendatang.
Duit ini juga berasal dari 'penghematan' gaji Ronaldo 450 ribu pouns atau Rp 7,6 miliar per minggu.
Kini yang sudah di depan mata, Manchester United kedatangan Christian Eriksen, Antony, Casemiro, Lisandro Martinez dan Tyrell Malacia sebagai pemain anyar.
Ten Hag disebut ingin menambahkan pemain kelas dunia ke Manchester United.
Ini juga sebagai pertahanan citra Manchester United sebagai klub kelas dunia.
Dikutip dari Daily Star, Erik ten Hag mempunyai beban berat mengembalikan Manchester United di puncak liga, terutama Liga Champions.
Sehingga dia tidak sungkan mengeluarkan banyak duit untuk transfer pemain dan utak-atik Manchester United hingga menemukan formula yang pas.
Kini Ronaldo sendiri masih menjadi jalan keluar. Tetap di Manchester United atau keluar.
Kalau pun keluar, dia belum menemukan klub yang pas untuk berpijak.
Klun seperti Barcelona, Napoli, Atletico Madrid, Chelsea dan Sporting Lisbon, semuanya gagal mencapai kesepakatan selama musim panas.
Bahkan kini di Manchester United, lini depan dipimpin Marcus Rashford. Ini juga memperkuat Manchester United tidak akan mencegah Ronaldo keluar.
Tag
Berita Terkait
-
Perang Saudara di Playoff Liga Champions: PSG vs AS Monaco Berebut Tiket 16 Besar
-
Hasil Drawing dan Jadwal Play-off Liga Champions 2025/2026: Real Madrid Lawan Benfica Lagi
-
3 Pelatih Rekomendasi Roy Keane untuk Gantikan Michael Carrick di Manchester United
-
Tegaskan PSG Masih Favorit Juara Liga Champions, Luis Enrique Tantang Arsenal
-
Old Trafford Terancam Dirobohkan, Manchester United Malah Untung
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Satu Nama Berpengalaman Eropa Menguat Jadi Asisten Pelatih John Herdman di Timnas Indonesia
-
Hasil Persis Solo vs Persib Bandung: Gol Tunggal Andrew Jung Menangkan Pangeran Biru
-
Bukan Cuma Piala Dunia, John Herdman Tantang Skuad Garuda Pecahkan Rekor Lawan Tim Eropa
-
Ajax Amsterdam Segera Resmikan Maarten Paes, Dean James Batal Direkrut
-
John Herdman Hapus Debat Lokal vs Diaspora: Kita Melawan Musuh, Bukan Diri Sendiri
-
Kursi Pelatih Kosong, Timnas Indonesia U-17 Jalani Laga Uji Coba Krusial Lawan China
-
John Herdman Temui Operator Liga, Bahas Sinkronisasi Jadwal Super League dan Timnas Indonesia
-
Siklus 'Ganti Koki, Ganti Masakan': John Herdman dan Budaya Reset Total di Tubuh Timnas Indonesia
-
Motivasi John Herdman Latih Timnas Indonesia: Ingin Cetak Sejarah di Hadapan 280 Juat Orang
-
Reaksi Dean James Usai Go Ahead Eagles Kandas di Liga Europa