Suara.com - Berikut daftar 14 negara lolos Piala Asia U-20. Dari negara-negara itu termasuk Indonesia.
Piala Asia U-20 2023 akan digelar di Uzbekistan mendatang. Beberapa tim telah memastikan diri lolos ke putaran final Piala Asia U-20 2023, seiring mulai berakhirnya babak kualifikasi.
Salah satunya adalah Timnas Indonesia U-19. Tim besutan Shin Tae-yong ini menjadi salah satu tim yang berhasil meraih satu tiket ke Piala Asia U-20 2023.
Timnas Indonesia U-19 berhasil lolos ke putaran final di Uzbekistan usai berhasil menjadi juara grup F, pasca mengalahkan Vietnam, Minggu (18/9).
Di laga penentuan sekaligus laga terakhir grup F itu, skuad Garuda Nusantara berhasil menggasak rivalnya dengan skor 3-2.
Kemenangan ini didapat dengan Comeback ajaib. Pasalnya hingga 10 menit terakhir waktu normal, Timnas Indonesia U-19 sempat tertinggal 1-2 dari Vietnam.
Namun di 10 menit terakhir waktu normal itu, Timnas Indonesia U-19 mampu mencetak dua gol lewat tandukan Muhammad Ferarri dan Tap In dari Rabbani Tasnim.
Keberhasilan Timnas Indonesia U-19 melangkah ke putaran final Piala Asia U-20 2023 pun mengikuti jejak tim-tim besar lainnya.
Langkah Timnas Indonesia U-19 lolos mengikuti jejak tim-tim besar Asia seperti Arab Saudi, Qatar, Jepang, dan Korea Selatan.
Di sisi lain, kekalahan dari Timnas Indonesia U-19 tak membuat langkah Vietnam melaju ke putaran final Piala Asia U-20 2023 terhenti begitu saja.
Vietnam sendiri dipastikan lolos. Pasalnya saat ini, The Golden Star berada di puncak klasemen Runner Up grup terbaik dengan perolehan poin 6 dan selisih gol +7 gol.
Alhasil Vietnam pun menemani Timnas Indonesia U-19 sebagai wakil Asia Tenggara yang telah memastikan diri lolos ke Piala Asia U-20 2023.
Adapun Thailand yang juga merupakan salah satu tim besar di Asia Tenggara, harus puas berada di peringkat kelima Runner Up terbaik dengan perolehan 6 poin dan selisih +3 gol.
Posisi tim Gajah Perang tersebut belumlah aman, mengingat grup H belum melakoni kualifikasi. Sehingga, Thailand pun berpotensi digusur oleh tim-tim dari grup H.
Selain itu, tim-tim Asia Tenggara lainnya harus puas gugur di babak kualifikasi usai gagal meraih banyak poin atau bahkan menjadi lumbung gol lawan selama fase kualifikasi.
Berita Terkait
-
Rahasia Sukses John Herdman Terbongkar, Legenda Kanada Ungkap Kunci di Balik Keajaiban Piala Dunia
-
Pengamat Ini Sebut John Herdman Miliki Dua Sisi Kepribadian, Apa Saja?
-
Statistik Memukau Asnawi Mangkualam Bersama Port FC Meski Pindah Posisi Jadi Bek Kiri Liga Thailand
-
Respons Jay Idzes Soal Harga Pasarnya Meroket Tebus Rp173 Miliar
-
Kepindahan John Herdman ke Timnas Indonesia Disorot Media Brasil, Apa Katanya?
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Pesan Tegas Bojan Hodak untuk Bobotoh Jelang Duel Panas Persib vs Persija
-
Rahasia Sukses John Herdman Terbongkar, Legenda Kanada Ungkap Kunci di Balik Keajaiban Piala Dunia
-
Tak Perlu Motivasi! Bojan Hodak Puas Lihat Mental Baja Pemain Persib Jelang Duel Panas vs Persija
-
Strategi Milomir Seslija Bawa Persis Solo Incar Poin Penuh Lawan Semen Padang di BRI Super League
-
Statistik Memukau Asnawi Mangkualam Bersama Port FC Meski Pindah Posisi Jadi Bek Kiri Liga Thailand
-
Apakah Manchester United Dzolim ke Ruben Amorim?
-
Respons Jay Idzes Soal Harga Pasarnya Meroket Tebus Rp173 Miliar
-
Kepindahan John Herdman ke Timnas Indonesia Disorot Media Brasil, Apa Katanya?
-
4 Pemain Timnas Indonesia yang Tambah Sukses Usai Pindah Klub Tahun Lalu
-
Bojan Hodak Waspadai Persija Jakarta Jelang Duel Panas di GBLA Usai Boros Belanja Pemain