Suara.com - Aksi kocak dilakukan pemain Timnas Saddil Ramdani di dalam bis skuad Garuda. Saddil Ramdani sindir minta bonus ke Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan setelah kalahkan Curacao.
Permintaan itu dilakukan ketika bus timnas Indonesia akan melakukan perjalanan dari Bandung ke Bogor.
Dikutip dari Bolatimes, bonus tambahaan itu diminta usai skuad Garuda mengalahkan Curacao di laga pertama FIFA Matchday pada Sabtu (24/9/2022).
Skuad Garuda menang dengan skor dramatis 3-2 dari negara yang bertengger di ranking 84 FIFA.
Tiga gol timnas Indonesia di laga tersebut dicetak oleh Marc Klok, Fachruddin Aryanto, dan Dimas Drajad.
Sedangkan Curacao hanya membelasnya lewat Rangelo Janga serta Juninho Bacuna.
"Bonus lagi katanya, tambah ini. Tambah lagi bonusnya," ucap Saddil Ramdani di depan pria yang akrab disapa Iwan Bule tersebut.
Mendengar celetukan Saddil Ramdani tersebut, Iwan Bule langsung menanggapi.
Ia mengatakan jangan khawatir karena bakal ada bonus tambahan.
Baca Juga: Marc Klok Unjuk Taring, Gelandang Persib ini Telah Sumbang Dua Gol Bersama Timnas
Adapun pertandingan kedua FIFA Matchday antara timnas Indonesia menghadapi Curacao bakal digelar pada Selasa (27/9/2022).
Venue yang akan dipakai berbeda, yakni Stadion Pakansari, Bogor.
Berita Terkait
-
Alasan PSSI Cari Hotel hingga Bus Sendiri Selama di Arab Saudi, Ada Gangguan Keamanan?
-
Di Tengah Badai Cedera, Timnas Indonesia Ditarget Dapat 6 Poin Lawan Arab Saudi dan Irak
-
Kacau, Protes PSSI Soal wasit Timur Tengah Masih Digantung FIFA dan AFC
-
Bukan Cuma Sewa Hotel, PSSI Cari Bus Sendiri untuk Skuad Timnas Indonesia di Arab Saudi
-
Yoshimi Ogawa Murka ke Wasit Super League: Kinerja Tak Sesuai Ekpektasi!
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
- Ini 5 Shio Paling Beruntung di Bulan Oktober 2025, Kamu Termasuk?
- Rumah Tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Diisukan Retak, Dulu Pacaran Diam-Diam Tanpa Restu Orangtua
- 5 Promo Asus ROG Xbox Ally yang Tidak Boleh Dilewatkan Para Gamer
Pilihan
-
Bahlil Vs Purbaya soal Data Subsidi LPG 3 Kg, Pernah Disinggung Sri Mulyani
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Baterai Besar Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Menkeu Purbaya Pernah Minta Pertamina Bikin 7 Kilang Baru, Bukan Justru Dibakar
-
Dapur MBG di Agam Dihentikan Sementara, Buntut Puluhan Pelajar Diduga Keracunan Makanan!
-
Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
Terkini
-
Rombongan Pertama Tiba! 5 Bintang Timnas Indonesia Sudah Mendarat di Arab Saudi
-
Irak Panik Jelang Lawan Timnas Indonesia, Media Dibungkam Dilarang Kritik
-
Unai Emery Prediksi Duel Lawan Feyenoord akan Sulit
-
Nyaris Jadi Bek Baru Liverpool, Kata-kata Marc Guehi Bikin Fans Palace Meleleh
-
Wirtz Buntu di Liverpool, Dalglish Pasang Badan tapi Carragher Hajar Habis-Habisan
-
Jadwal 3 Pemain Timnas Indonesia di Liga Europa, Calvin Verdonk Lawan AS Roma
-
Debut Bersama Persija Jakarta Tapi Kalah, Ini Kata Bek Brasil
-
Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Tanpa Ole Romeny dan Emil Audero
-
Arab Saudi Latihan Tertutup, Herve Renard: Lawan Indonesia bak Laga Final
-
Jadwal Lengkap Pertandingan Timnas Indonesia di Ronde 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Pekan Depan