4. Luis Suarez (Uruguay)
Mantan rekan setim Messi, Luis Suarez, saat ini telah berusia 35 tahun. Tak pelak, Piala Dunia 2022 akan menjadi Piala Dunia terakhirnya karena di Piala Dunia 2026 nanti ia akan berusia 39 tahun.
5. Robert Lewandowski (Polandia)
Meski pada Piala Dunia 2026 nanti Robert Lewandowski akan berusia 38 tahun, tetap saja usia tersebut bisa mempengaruhi penampilannya jika tetap memaksakan diri terjun ke Piala Dunia 2026.
6. Neymar (Brasil)
Hadirnya nama Neymar pada daftar ini cenderung aneh. Sebab, di Piala Dunia 2026 nanti ia masih akan 34 tahun, atau usia yang belum terlampau tua.
Namun Neymar pernah menyatakan bahwa Piala Dunia 2022 akan menjadi Piala Dunia terakhirnya bersama Brasil karena tak mau pikirannya terus terbebani.
7. Cristiano Ronaldo
Rival abadi Messi, Cristiano Ronaldo, juga diyakini akan melakoni Piala Dunia terakhirnya di edisi 2022 ini karena faktor usia.
Baca Juga: 3 Kelebihan Ivar Jenner, Calon Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia U-20
Saat ini, Ronaldo berusia 37 tahun. Jika bersikukuh tampil di Piala Dunia 2026, ia akan berusia 41 tahun dan diyakini performanya mulai menurun.
[Penulis: Felix Indra Jaya]
Tag
Berita Terkait
-
Meski Berat, Timnas Indonesia U-17Masih Bisa Lolos ke Babak 32 Besar, Caranya Gimana?
-
Timnas Indonesia U-17 Lawan Brasil: Adu Taktik Dudu Patetuci vs Nova Arianto
-
Piala Dunia U-17: 3 Momen Timnas Indonesia yang Bikin Gemas di Laga Kontra Zambia
-
Timnas Indonesia U-17 Wajib Waspada, Brasil Punya 3 Wonderkid Mengerikan di Piala Dunia U-17 2025
-
Darurat Kemenangan, Timnas Indonesia Bakal Ubah Formasi saat Hadapi Brasil?
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Meski Berat, Timnas Indonesia U-17Masih Bisa Lolos ke Babak 32 Besar, Caranya Gimana?
-
Klasemen Liga Champions: Bayern Muenchen di Puncak, Manchester City Salip PSG
-
Statistik Pemain Diaspora Timnas Indonesia, Siapa Paling Gacor?
-
Timnas Indonesia U-17 Lawan Brasil: Adu Taktik Dudu Patetuci vs Nova Arianto
-
Korsel dan Irak Bakal Jadi Lawan Berat Indonesia di Fase Grup Piala Asia Futsal 2026
-
Waspadai Selangor FC, Bojan Hodak Ungkap Kondisi Pemainnya
-
Timnas Indonesia U-17 Wajib Waspada, Brasil Punya 3 Wonderkid Mengerikan di Piala Dunia U-17 2025
-
Marc Klok Ingin Lanjutkan Tren Positif saat Hadapi Selangor FC
-
Demi Ketajaman Timnas Indonesia, Penyerang Garang di Super League Ini Bisa Dinaturalisasi
-
5 Fakta Pesta Gol Manchester City atau Dortmund, Catatan Apik Tijjani Reijnders