Suara.com - Gelandang serang Irsyad Maulana kembali berseragam Persita Tangerang pada paruh musim kompetisi BRI Liga 1 2022/2023 usai meninggalkan Arema FC.
Irsyad Maulana diketahui sempat berseragam Persita pada kompetisi Liga 1 musim lalu dan memberikan sumbangsih yang cukup baik untuk tim.
Pemain berusia 29 tahun itu mengatakan dirinya dalam waktu dekat memiliki target untuk menunjukkan kemampuannya di hadapan pelatih Angel Alfredo Vera agar bisa segera bermain.
"Saya akan kerja keras meraih kepercayaan pelatih dan tentu membantu Persita meraih kemenangan di paruh kedua musim ini," ujar Irsyad seperti dimuat Antara.
Irsyad menambahkan bahwa dirinya tak sabar untuk bisa segera tampil dan bermain di hadapan suporter Persita Tangerang saat tampil di Stadion Indomilk Arena.
"Kondisi fisik saya cukup bagus karena masih terus berlatih dengan Arema. Mungkin dalam beberapa hari ke depan akan terus meningkat," terang Irsyad.
Irsyad menambahkan bahwa dirinya tak sabar untuk bisa segera tampil dan bermain di hadapan Persita Fans saat tampil di Indomilk Arena.
Pada musim 2021/22 lalu, Irsyad tampil dalam 24 pertandingan dan sukses mencetak 5 gol dan 2 assist. Dimana Persita finis di urutan ke-12 di akhir klasemen.
Irsyad Maulana tercatat mengawali kariernya bersama tim junior Semen Padang dan selanjutnya melanjutkan karier juniornya bersama Pelita Jaya.
Baca Juga: Thomas Doll: Persija Layak Dapatkan Poin Penuh Lawan Bali United
Pemain kelahiran Batusangkar tersebut menembus tim utama Pelita Jaya pada 2012 dan selanjutnya ia melanglangbuana bersama beberapa klub besar Liga Indonesia seperti Arema Cronus, Semen Padang, Persija Jakarta, PSM Makassar dan Arema FC.
Berita Terkait
-
Ikat Rizky Ridho Sampai 2028, Bos Persija: Kami Dukung ke Luar Negeri
-
Golnya Masuk Nominasi FIFA Puskas Award 2025, Rizky Ridho Merespons dengan Cara Sederhana
-
Manchester United Kehilangan Sponsor Rp 400 Miliar per Tahun, Terancam Bangkrut?
-
Fabio Lefundes Lebih Cocok Latih Timnas Indonesia Dibanding Timur Kapadze?
-
Jelang Derbi Jatim, Pelatih Arema FC Fokus Benahi Kebugaran Pemain
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
Format dan Jadwal Babak Play Off Piala Dunia 2026: Adu Nasib Demi Tiket Tersisa
-
Aksi Jatuh Bareng: Rupiah dan Mata Uang Asia Kompak Terkoreksi
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
Terkini
-
Air Misterius dan Tuduhan Ilmu Santet di Laga Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Suara Lantang Pep Guardiola Dukung Palestina: Dunia Jangan Tutup Mata
-
Eks Borussia Dortmund Turun Gunung Asah Talenta Indonesia di Bintang Muda 2025
-
Format dan Jadwal Babak Play Off Piala Dunia 2026: Adu Nasib Demi Tiket Tersisa
-
Ada Sosok Kebal Hukum yang Tak Tersetuh di Kasus 7 Pemain Abal-abal Malaysia
-
Trent Alexander-Arnold Terancam Tak Main di Piala Dunia 2026, Thomas Tuchel Rela Lakukan Ini
-
Publik Terbelah Soal Pelatih Baru Timnas Indonesia: Timur Kapadze vs Jesus Casas
-
Arsenal Bakal Lepas 3 Pemain, Martinelli hingga Ben White Masuk Daftar
-
Bukan Cuma Wonderkid Man United, Ini 3 Pemain Mali yang Bisa Repotkan Timnas Indonesia U-22
-
Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Mali U-22, Siapa Dicoret?