Suara.com - Timnas Indonesia U-20 bisa kecipratan efek positif jika wacana turnamen mini benar-benar diselenggarakan sebagai persiapan jelang berlaga di Piala Asia U-20 2023.
Di bawah komando pelatih Shin Tae-yong, Timnas Indonesia U-20 saat ini tengah menjalani pemusatan latihan (TC) di Jakarta sebagai rangkaian persiapan menuju Piala Asia U-20 2023 di Uzbekistan.
Wacana digelarnya turnamen mini juga termasuk dalam agenda pemusatan latihan ini, setelah sebelumnya diungkapkan Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Zainudin Amali.
Setelahnya, Shin Tae-yong mengajukan permintaan kepada PSSI agar menggelar turnamen yang dimaksud pada 17-21 Februari.
Sejumlah tim sudah terpilih sebagai lawan Timnas Indonesia U-20 di turnamen mini nanti seperti Fiji, Guatemala, dan Republik Dominika.
Argentina dan Portugal sebelumnya diwacanakan bakal jadi lawan, namun kemungkinan tersebut sepertinya tidak berbuah hasil positif.
Terlepas dari itu, sejumlah keuntungan positif bakal didapat Timnas Indonesia jika turnamen mini ini benar-benar digelar. Apa saja? Berikut di antaranya:
1. Tingkatkan Kualitas Pemain
Turnamen mini bisa dijadikan sebagai ajang meningkatkan kualitas pemain, khususnya dalam persiapan menghadapi dua turnamen besar di tahun ini.
Baca Juga: Profil Pelatih Selandia Baru U-20, Calon Lawan Indonesia di Turnamen Mini
Beberapa negara yang dipilih juga termasuk lawan mumpuni, bukan tak mungkin kualitas bermain dan para pemain akan meningkat seiring gelaran turnamen tersebut.
2. Jaga Kebugaran dan Membentuk Mental
Kebugaran menjadi hal penting, dampak yang ditimbulkan juga tidak main-main bagi permainan timnas Indonesia U-20 di Piala Asia dan Piala Dunia.
Para pemain akan lebih siap secara fisik dan mental saat berlaga di turnamen sebenarnya, seperti turnamen pra musim klub-klub elite Eropa.
3. Mengukur Persiapan
Keuntungan terakhir yang didapat dari digelarnya turnamen mini adalah untuk mengukur sejauh mana persiapan timnas Indonesia di turnamen ini.
Berita Terkait
-
Cara Unik Nova Arianto Seleksi Pemain Jelang AFF Cup U-19, Seperti Apa?
-
Seleksi Timnas Indonesia U-20 Era Nova Arianto Dinilai Sulit: Banyak Pemain Berkualitas
-
Pemain Keturunan Guinea Akui Susah Payah Bersaing Tembus Skuad Timnas Indonesia U-20
-
Strategi Nova Arianto Cari Pemain Terbaik Timnas Indonesia U-20 Jelang Turnamen Besar Tahun 2026
-
Seleksi Pemain Timnas Indonesia U-20 Sengit, Nova Arianto: Saya yang Minta
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
Terkini
-
Profil Pemain Kesayangan Shin Tae-yong yang Curi Perhatian John Herdman
-
Profil Pemain Gunungkidul Berbandrol Rp3,48 Miliar yang Menarik Perhatian John Herdman
-
Dua Nama Pemain Muda Jadi Sorotan John Herdman Usai Nonton Laga BRI Super League, Siapa Mereka?
-
Cole Palmer Dibidik Manchester United dan Manchester City, Chelsea Ketar-ketir
-
Alasan Deco Ngebet Rekrut Pemain Keturunan Medan Juwensley Onstein, Disebut-sebut Permata Baru
-
Juventus Terasa Hidup Kembali di Tangan Spalletti, Chiellini Punya Masa Depan Cerah
-
Carrick Bongkar Ucapan Solskjaer Usai Dirinya Terpilih Latih Manchester United
-
Menerka Taktik Michael Carrick untuk Jinakkan Arsenal, Bakal Sama Seperti Tekuk Man City?
-
5 Fakta Kekalahan Menyakitkan Liverpool dari Bournemouth: Rekor Buruk The Reds Sejak 2021
-
Pemilu Barcelona Maret 2026 Memanas, Hansi Flick Pasang Badan untuk Joan Laporta