Suara.com - Winger timnas Indonesia, Saddil Ramdani mendapatkan pujian selangit dari media Malaysia. Hal itu karena pemain berusi 24 tahun ini tampil apik membela Sabah FC di AFC Cup 2023.
Saddil Ramdani sebelumnya mengantarkan Sabah FC menumbangkan PSM Makassar dengan skor 5-0 di AFC Cup 2023. Dalam laga itu, ia mencatatkan tiga assist.
"Saddil Ramdani menjadikan Sabah FC sebagai kebanggaan besar di Asia," tulis laporan Makanbola dinukil Selasa (17/10/2023).
Menurut statistik dari AFC, mantan pemain Bhayangkara ini mencatatkan enam kreasi peluang ketika melawan PSM Makassar.
Hal tersebut yang membuat Saddil Ramdani mendapatkan pujian selangit dari media Malaysia.
"Saddil mendapatkan rating tinggi. emain lincah ini mencatatkan enam kreasi peluang diikuti oleh pemain Liga Malaysia lainnya, Habib Haroon yang bermain di Terenggan FC," imbuh laporan itu.
Mereka pun menyoroti performa apik Saddil Ramdani yang juga membantu timnas Indonesia menumbangkan Brunei Darussalam dengan skor telak 6-0.
Terlepas dari itu, timnas Indonesia akan bermain lagi melawan Brunei Darussalam dalam leg kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada hari ini, Selasa (17/10/2023).
Berita Terkait
-
Langkah Visioner Shin Tae-yong jelang Lawan Brunei Darussalam: Kami akan Lakukan yang Terbaik, tapi....
-
Timnas Indonesia Bakal Ketemu Musuh Bebuyutan Jika Lolos Putaran Kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Pratama Arhan Jadi Biang Buntunya Timnas Indonesia? Begini Kata Bung Towel
-
3 Amunisi Shin Tae-yong untuk Gulung Brunei Darussalam di Leg 2 Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Lama Tak Terdengar, Begini Kabar Terbaru Ronaldo Kwateh di Liga Turki
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
Terkini
-
Kata-kata Harapan Tinggi Bojan Hodak Soal Kualitas Kurzawa dan Potensi Dion Markx di Persib Bandung
-
2 Faktor yang Bikin Timnas Indonesia Bisa Lolos Piala Dunia 2030 di Tangan John Herdman
-
Momen Asyik Ngobrol denggan Jay Idzes, Emil Audero Ditinggal Bus Cremonese?
-
Sembuh dari Cedera, Maarten Paes Masih Jadi Cadangan Mati di FC Dallas
-
Pemain Naturalisasi Ramai Hijrah ke Liga Lokal, Siapa Saja yang Masih Konsisten Main di Luar?
-
Prediksi Skor PSV Eindhoven vs Bayern Munich: Misi Bangkit Die Roten
-
Marselino Ferdinan Pamer Bekas Jahitan Operasi
-
Gianluca Pandeynuwu Resmi ke Arema FC, Siap Panaskan Persaingan Kiper Utama Singo Edan Musim Ini
-
Sanksi FA Hantui Matheus Cunha Usai Selebrasi Kasar Saat Manchester United Bungkam Arsenal
-
Sentuhan Ajaib Michael Carrick, Sulap 2 Pemain Pesakitan Era Amorim Jadi Nyawa Baru Man United