Suara.com - Tirai Piala Dunia U-17 2023 siap disibak dengan digelarnya laga Panama vs Maroko. Dua rival Timnas Indonesia U-17 di Grup A akan saling bentrok pada laga pembuka di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya, Jumat (10/11/2023) sore ini pukul 16:00 WIB.
Panana dan Maroko akan lebih dulu saling berhadapan hari sebelum opening ceremony resmi Piala Dunia U-17 2023 yang dilanjutkan laga matchday 1 Grup A lainnya, Timnas Indonesia U-17 kontra Ekuador di GBT pada pukul 19:00 WIB nanti.
Tentu baik Panama maupun Maroko akan tampil saling ngotot demi mencatatkan start positif di Piala Dunia U-17 Indonesia ini.
Raihan poin penuh akan membuka lebar-lebar kans mereka lolos ke fase gugur Piala Dunia U-17 2023.
Ini adalah ketiga kalinya Panama lolos ke putaran final Piala Dunia U-17. Mereka merebut satu tiket lolos lewat performa impresif di turnamaen CONCACAF U-17 2023 lalu, di mana Panama melenggang sampai ke babak semifinal.
Sementara itu, Maroko lolos ke Piala Dunia U-17 Indonesia secara impresif. Tim muda The Atlas Lions --julukan Timnas Maroko-- berhasil jadi runner-up Piala Afrika U-17 yang dimainkan awal tahun ini di Aljazair.
Partai Panama vs Maroko hari ini bisa Anda saksikan secara live streaming dengan mengklik link berikut.
Tag
Berita Terkait
-
Punya Sejarah di Indonesia, Pemain Brasil Ini Resmi Direkrut Tottenham Hotspur
-
Mike Rajasa Tak Lupa Momen Debut Bersama Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17
-
Misi Tersembunyi PSSI Terbongkar Saat Dibentuknya Timnas Indonesia U-17, Apa Itu?
-
Mike Rajasa Ceritakan Pengalaman Mentas di Piala Dunia U-17 2025 Bersama Timnas Indonesia U-17
-
Timnas Portugal U-17 Raih Gelar Perdana di Piala Dunia U-17 2025
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
Terkini
-
Sikap Michael Carrick Soal Kursi Manajer Permanen Manchester United
-
Daftar Lengkap Agenda Timnas Indonesia Selama 2026, John Herdman Siap Beraksi?
-
Manchester United Mulai Bahas Peluang Finis 4 Besar usai Hajar Arsenal
-
Harry Kane Dihabisi di Media Sosial, Augsburg Ejek Bintang Bayern Usai Kemenangan Sensasional
-
Fans Nyanyi Lagu Juara di Emirates, Carrick Justru Minta Pemain MU Lakukan Ini
-
Jelang Piala Asia Futsal 2026, FFI Tegaskan Sudah Berikan yang Terbaik untuk Persiapan Timnas
-
Malam Kontras Pilar Garuda: Jay Idzes dan Hubner Panen Pujian, Emil Audero-Verdonk Telan Kekalahan
-
Alasan Pelatih Timnas Futsal Indonesia Ngeri Lihat Lawan-lawan di Piala Asia 2026
-
Shayne Pattynama Ungkap 3 Sosok yang Bikin Dirinya Yakin Gabung Persija Jakarta
-
Bojan Hodak Beberkan Alasan Rekrut Layvin Kurzawa dan Dion Markx