Suara.com - Fuji belakangan ini dijodohkan dengan beberapa pria, termasuk Asnawi Mangkualam dan Gonzalo Algazali. Namun, Haji Faisal memberikan respons beda.
Belakangan ini Fuji dijodohkan dengan anak bos skincare asal Makassar, Gonzalo Algazali. Hal itu ketika adik ipar Vanessa Angel membuat konten bersama.
Haji Faisal lantas buka suara terkait kedekatan anaknya dengan Gonzalo Algazali.
"Ya saya sih berharap si Fuji jangan dijodoh-jodohin lah. Kita lihat aja perkembangannya, ke mana arahnya nanti. Semuanya itu kan sudah ada takdir dan suratan dari Yang Kuasa," kata Haji Faisal dilansir dari Intens Investigasi.
Kendati begitu, Haji Faisal tidak ambil pusing dengan perjodohan tersebt. Menurutnya jika tujuannya baik maka tidak ada masalah.
"Sejauh hal itu baik, ya nggak papa. Tapi, kurang tepat aja. Soalnya kalau nanti ternyata tidak sesuai dengan harapan, tentu kecewa nantinya netizen. Saya juga nggak mau netizen kecewa," kata Haji Faisal.
Akan tetapi, sikap Haji Faisal justru berbeda ketika dijodohkan oleh kapten timnas Indonesia, Asnawi Mangkualam. Haji Faisal langsung menegaskan dirinya tak pernah kenal dan merasa anaknya tak mungkin menjalin hubungan dengan pemain Jeonnam Dragons.
Apalagi Haji Faisal mengaku bahwa Fuji juga punya sikap berbeda dengan Asnawi Mangkualam dan Thariq Halilintar.
"Saya belum bisa menjawab terlalu jauh (hubungan Fuji dan Asnawi).Saya lihat hanya dari YouTube saja, kemudian saya tanyakan ke anak saya, ‘ya hanya kenal saja pah’," ujar Haji Faisal di YouTube Seleb Oncam.
Baca Juga: Timnas Indonesia Diremehkan, Jordi Amat Tebar Ancaman ke Jepang, Irak, dan Vietnam
“Dulu aja dengan si Thariq begitu dia kenal langsung perkenalkan. Thariq langsung datang, begitu diperkenalkan langsung datang ke saya, kalau menurut saya, gentleman kan. Kalau ini kan ya berarti menurut saya hubungan, belum ada hubungan itu,” pungkasnya.
Berita Terkait
-
Beda dengan Asnawi, Haji Faisal Kode Restui Fuji dengan Gonzalo Algazali
-
Perbandingan 4 Kapten di Grup D Piala Asia 2023, Siapa Paling Ngeri?
-
Buka-bukaan Koleksi Mobil Gonzalo Al Ghazali yang Lagi Pepet Fuji, Asnawi Mangkualam Kalah Saing?
-
Fuji Ungkap Alasan Tidak Bisa Pacaran dengan Asnawi Mangkualam
-
Fuji dan Steffi Zamora, Dua Artis yang Anggap Asnawi Mangkualam Cuma Teman
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Mesin Gol Persija Jakarta Tegaskan Jaga Api Kemenangan Demi Kejar Borneo FC di Super League
-
Perang Sudan Kian Sadis, Muncul Seruan Boikot Manchester City, Kok Bisa?
-
Timnas Indonesia U-17 Target Minimal Seri Lawan Zambia, Syukur-syukur Bisa Menang
-
Patrick Vieira Dipecat Genoa, Mario Balotelli: Karma Itu Nyata!
-
Nova Arianto: Semoga Qatar Kembali Bersahabat dengan Timnas Indonesia
-
Dibeli dengan Mahar Rp2,2 T, Declan Rice Menjelma Jadi Gelandang Terbaik Dunia
-
Seberapa Hebat Calvin Verdonk di Laga Kontra Angers di Liga Prancis? Ternyata Tuai Pujian!
-
Mees Hilgers Terancam Absen di Laga Debut Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Lawan Brasil dan Honduras, Misi Timnas Indonesia Tembus Babak 32 Besar Piala Dunia U-17 2025
-
Pemain Belanda yang Pernah Berlaga di Indonesia Bilang Sepak Bola Indonesia Banyak Kekurangan