Suara.com - Anggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI Arya Sinulingga buka suara mengenai kabar pengakuan Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong atau STY diminati negara lain. Tak banyak bicara, Arya menyebut pihaknya sama-sama menghormati kontrak yang ada.
Seperti diketahui kontrak Shin Tae-yong bersama Timnas Indonesia selesai pada Juni 2023. Sebelum bicara mengenai perpanjangan kontrak tentu ada target yang diminta oleh PSSI.
Satu target sudah terpenuhi yaitu Timnas Indonesia melangkah ke babak 16 besar Piala Asia 2023. Kini, tinggal satu capaian lagi yakni meloloskan Timnas Indonesia U-23 dari fase grup Piala Asia U-23 2024.
Mengingat kontraknya hanya tinggal hitungan bulan, tentu ada beberapa pihak yang mencoba mendekat kepada Shin Tae-yong. Meski tak disebut, ia menyebut ada negara di luar ASEAN yang ingin memakai jasanya.
Menanggapi hal tersebut, Arya tak mau berkomentar banyak. Ia menjelaskan untuk saat ini PSSI dan STY sama-sama menghormati kontrak yang ada.
"Kita sama-sama menghormati kontrak," kata Arya dalam pernyataannya kepada awak media termasuk Suara.com, Selasa (30/1/2024).
"Lalu ada target-target yang sudah disepakati bersama," sambung staff khusus menteri BUMN tersebut.
Lebih jauh, Shin Tae-yong menjamin tidak akan cabut dari Timnas Indonesia. Ia menghormati kontrak yang ada bersama skuad Garuda.
"Ada pembicaraan untuk memperbarui kontrak dan saya bisa saja membayar denda dan pergi ke tempat lain," kata Shin Tae-yong dilansir dari Sports Khan.
Baca Juga: Egy Maulana Vikri Sadar Diri meski Bantu Timnas Indonesia Cetak Sejarah di Piala Asia 2023
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Ambisi Besar Korea Selatan Tumbangkan Timnas Futsal Indonesia, Demi Dongkrak Level
-
Roy Keane Ragukan Michael Carrick, Manchester United Butuh Pelatih Lebih Besar
-
Iran Siapkan Markas Perang di Amerika! Kino Sports Complex Jadi Base Camp Piala Dunia 2026
-
Segini Gaji Shayne Pattynama di Buriram United, Persija Membayar Sama?
-
Layvin Kurzawa ke Persib Disorot FIFA, Misi Besar Maung Bandung Kejar Gelar Tertinggi
-
Dear Pemain Lokal, John Herdman Nonton Super League Nih
-
John Herdman Menangi Hati Fans Timnas Indonesia dengan Hapus Jejak 'Malas' Era Patrick Kluivert
-
Jordi Amat Bongkar Rahasia Komunikasi John Herdman yang Bikin Pemain Timnas Indonesia Merasa Nyaman
-
Maaf Tottenham, Liverpool Batal Lepas Andy Robertson
-
Persijap Jepara Cuci Gudang, Pemain-pemain dari Liga India Didatangkan!