Suara.com - Kiprah wakil ASEAN, Thailand di Piala Asia 2023 sejauh ini masih mentereng. Gajah Perang masih kebobolan sejauh ini.
Thailand awalnya dipandang sebelah mata karena persiapannya jelang Piala Asia 2023 yang kurang matang. Bahkan mereka datang ke Qatar H-1 sebelum turnamen digelar.
Walau demikian, kiprah anak asuh Masatada Ishii malah paling mentereng ketimbang wakil ASEAN lainnya. Thailand menjadi runner up Grup F.
Tim Gajah Perang berhasil mengalahkan Kirgistan dengan skor 2-0. Theerathon Bunmathan dkk lalu bisa menahan imbang Oman serta Arab Saudi dengan skor 0-0.
Nah, dari tiga pertandingan di fase grup, Thailand masih kebobolan. Anak asuh Masatada Ishii menunjukkan pertahanan solid.
Saat ini Thailand juga menjadi tim satu-satunya yang masih bertahan di Piala Asia 2023 karena memang belum tampil di babak 16 besar.
Selanjutnya tim Gajah Perang bakal bermain di 16 besar Piala Asia 2023 melawan Uzbekistan hari ini, Selasa (30/1/2024) pukul 18.30 WIB.
Menarik dinantikan kiprah Thailand apakah bisa melaju ke babak berikutnya atau justru pulang menyusul timnas Indonesia yang sudah angkat koper dari Qatar usai dikalahkan Australia.
Baca Juga: Seperti Rafael Struick, Inilah Pesepak Bola Top Dunia yang Pernah Salah Nama di Punggung
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Curhat, Mengaku Butuh 4 Tahun Atasi Masalah Krusial di Timnas Indonesia
-
Ngeri! Jesus Casas Hampir Dipukuli usai Irak Tersingkir di Piala Asia 2023
-
Bawa Timnas Indonesia Cetak Sejarah di Piala Asia, STY Blak-blakan Akui Dapat Tawaran Menggiurkan Latih Negara Lain
-
Harga Pasar Aymen Hussein Viral Selebrasi Makan, Bisa Diboyong Klub BRI Liga 1
-
Beri Kartu Merah Kontroversial ke Aymen Hussein, Wasit Irak vs Yordania Pernah Bertugas di Liga Indonesia
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Aspire Zone Bergemuruh! Pelatih Zambia Kagum dengan Suporter Timnas Indonesia U-17
-
Arsenal Menggila di Liga Champions! Rekor 122 Tahun Pecah!
-
Lupakan Kekalahan Zambia, Mathew Baker Tegaskan Siap Tempur Lawan Brasil
-
Rooney Sindir Van Dijk, Kapten Liverpool Balas dengan Elegan Usai Kalahkan Real Madrid
-
Real Madrid Tumbang di Anfield, Xabi Alonso: Kami Coba Bertahan tapi Liverpool Terlalu Kuat
-
Media Belanda: Karier Mees Hilgers Tragis
-
Pelatih Brasil Pantang Remehkan Timnas Indonesia U-17, Kenapa?
-
Pelatih Jay Idzes Murka: Kalau Lu Nggak Tampil Maksimal Maka Akan...
-
Dirumorkan ke Timnas Indonesia, Roberto Donadoni Resmi Gabung Klub Italia
-
Timnas Indonesia Satu Grup dengan Irak dan Korea Selatan di Piala Asia Futsal 2026