Suara.com - Timnas Indonesia U-23 kehilangan Rafael Struick saat melawan Uzbekistan pada semifinal Paiala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Senin (29/4/2024) malam.
Pemain klub Eerste Divisie ADO Den Haag itu absen karena mendapatkan hukuman akumulasi kartu kuning.
Cukup disayangkan, mengingat Rafael Struick tampil memukau dan mencetak dua gol ke gawang Korea Selatan di semifinal.
Baca Juga:
Stadion Abdullah bin Khalifa Saksi Bisu Kejayaan Timnas Indonesia: Dua Negara Tumbang!
Komang Teguh: Putra Kabupaten Bangli dan Pemain Pertama Indonesia yang Cetak Gol di Piala Asia U-23
Kini, satu nama yang digadang-gadang bakal mengisi pos yang ditinggalkan Struick adalah Ramadhan Sananta.
Bomber Persis Solo itu selama ini banyak diturunkan sebagai pemain pengganti atau supersub di babak kedua.
Namun performa pemain berusia 21 tahun itu cukup menjanjikan, termasuk saat melawan Korea Selatan lalu.
Baca Juga: Prestasi Terbaik Timnas Uzbekistan Sepanjang Sejarah
Sananta sukses dua kali menjadi algojo dalam babak adu penalti sekaligus mengantar Timnas Garuda Muda ke semifinal.
Kini, publik menanti apakah Ramadhan Sananta bisa menyala bersama Garuda Muda. Atau menanti hoki dari Hokky Caraka sebagai pengganti Rafael Struick.
Seperti diketahui, Timnas Indonesia U-23 akan menghadapi Uzbekistan dalam semifinal Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa pada Senin malam WIB, 29 April 2024, dengan pertandingan ini memiliki arti krusial bagi kedua tim.
Baca Juga:
Bawa Indonesia U-23 Unggul, Komang Teguh Dicolek Bintang Persib Bandung hingga Artis
Halau Sepakan Mohamed Toure, Ernando Ari Rajin Tepis Penalti Lawan yang ke Arah Kiri
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Timnas Indonesia U-17 Lawan Brasil: Adu Taktik Dudu Patetuci vs Nova Arianto
-
Korsel dan Irak Bakal Jadi Lawan Berat Indonesia di Fase Grup Piala Asia Futsal 2026
-
Waspadai Selangor FC, Bojan Hodak Ungkap Kondisi Pemainnya
-
Timnas Indonesia U-17 Wajib Waspada, Brasil Punya 3 Wonderkid Mengerikan di Piala Dunia U-17 2025
-
Marc Klok Ingin Lanjutkan Tren Positif saat Hadapi Selangor FC
-
Demi Ketajaman Timnas Indonesia, Penyerang Garang di Super League Ini Bisa Dinaturalisasi
-
5 Fakta Pesta Gol Manchester City atau Dortmund, Catatan Apik Tijjani Reijnders
-
Kabar Buruk, Cristiano Ronaldo Umumkan Bakal Segera Pensiun
-
Optimis Lawan Brasil, Mathew Baker: Apapun Bisa Terjadi
-
Saddil Ramdani Kartu Truf Persib Bandung, Siap Curi Tiga Poin dari Selangor