Suara.com - Ernando Ari melakukan penyelamaran gemilang saat Timnas Indonesia U-23 melawan Australia dalam lanjutan matchday kedua Grup A Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah Bun Khalifa, Kamis (18/4/2024) malam WIB.
Kiper berusia 22 tahun itu menepis sepakan penalti Mohamed Toure ke arah kirinya pada menit ke-23.
Penalti diberikan setelah bek Komang Teguh Trisnanda didakwa melakukan handball di area kotak terlarang.
Baca Juga:
Gol Indah Jay Idzes untuk Timnas Indonesia dan Cerita Dejavu 20 Tahun Silam
Nomor Punggung Pemain Timnas Indonesia Berubah, Trik Shin Tae-yong Kelabuhi Vietnam?
Wasit Majed Mohammed Al Shamrani lebih dulu berkonsultasi dengan wasit VAR. Setelah itu Al Shamrani menuju pinggir lapangan untuk melihat tayangan ulang lewat monitor VAR.
Setelah melakukan pemantauan, Al Shamrani lalu memutuskan menunjuk titik putih.
Tepisan penalti itu memunculkan catatan unik bagi Ernando Ari. Kiper Persebaya itu rajin menepis sepakan penalti lawan yang mengarah ke sisi kirinya.
Baca Juga: Meski Didominasi Pemain Liga Lokal, Timnas Indonesia U-23 Wajib Waspadai Australia
Penyelamatan serupa terjadi saat final Piala AFF U-23 2023 di Rayong Stadium, Thailand, 26 Oktober 2023 silam.
Pada menit ke-31, Vietnam mendapat hadiah penalti usai Nguyen Ming Quang dilanggar Alfreanda Dewangga.
Nguyen Quoc Viet yang menjadi eksekutor gagal melakukan tugasnya dengan baik, sepakannya ke arah kiri bisa dibendung Ernando Ari.
Baca Juga:
Kejutan Shin Tae-yong vs Vietnam: Hokky Caraka Bikin Ragnar Oratmangoen Tergeser
PSSI Kirim Surat Ke LIB: BRI Liga 1 Dihentikan Selama Piala Asia U-23 2024
Tag
Berita Terkait
-
Ernando Ari Bungkam Mulut Besar Striker Australia, Psywar Dijawab Tuntas dengan Penyelamatan Penalti Gemilang
-
Sesumbar Cetak Banyak Gol, Penalti Striker Australia Justru Ditepis Ernando Ari
-
Gibran Turut Soroti Laga Kedua Timnas Indonesia Kontra Australia di Piala Asia U-23, Netizen Minta Sogok Wasit
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
DPRD Lebak Dorong Penindakan Tambang Ilegal demi Cegah Bencana Ekologi
-
Penyebab Civic Ringsek di Bundaran HI, Polisi Ungkap Dugaan Pengemudi Muda Tak Fokus
-
Libur Tahun Baru 2026, Pengunjung Ragunan Diprediksi Tembus 100 Ribu Orang
-
Malioboro Belum Sepi! Wisatawan Masih Belanja Oleh-oleh Sebelum Pulang
-
BMKG Catat 1.556 Gempa Guncang Aceh Sepanjang 2025, Naik 39 Persen dari Tahun Lalu
-
Gebrakan Dedi Mulyadi: Jabar Haramkan Penanaman Sawit Baru, Ancam Krisis Air
-
Pupuk Bersubsidi Langsung Bergerak di Tahun Baru, 147 Transaksi Terjadi dalam 16 Menit
-
Prabowo Jawab Kritikan: Menteri Datang Salah, Tak Datang Dibilang Tak Peduli
-
KPK Ungkap Laporan Gratifikasi 2025 Capai Rp16,40 Miliar
-
Begini Kondisi Hunian Danantara di Aceh yang Ditinjau Prabowo: Ada WiFi Gratis, Target 15 Ribu Unit