Suara.com - Timnas Indonesia U-23 akan menghadapi Irak pada laga perebutan tempat ketiga Piala Asia U-23 2024.
Kedua tim bakal bentrok di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar pada Kamis (2/5/2024) malam pukul 22.30 WIB.
Timnas Indonesia U-23 masih bisa menyegel tiket Olimpiade 2024 andai mampu mengalahkan Irak di partai perebutan juara ketiga.
Baca Juga:
Bawa Indonesia U-23 Unggul, Komang Teguh Dicolek Bintang Persib Bandung hingga Artis
Halau Sepakan Mohamed Toure, Ernando Ari Rajin Tepis Penalti Lawan yang ke Arah Kiri
Menghadapi laga krusial itu, gelandang Timnas Indonesia U-23, Witan Sulaeman mendapatkan wejangan dari sang ayah, Humaidi.
Dalam wawancara Kompas TV, Rabu (1/5/2024), Humaidi melalui sambungan telepon berharap Witan kembali memberikan penampilan terbaik.
"Pokoknya lupakan kekalahan kemarin, sekarang bekerja keras lagi, tetap semangat dan mudah-mudahan mendapatkan kemenangan," kata Humaidi yang dilansir Suara.com.
Baca Juga: Fanatisme Suporter Bikin Kaget, Maarten Paes Sudah Tak Sabar Debut Bareng Timnas Indonesia
Selain itu, sang ayah juga memberikan bocoran 'ritual' yang dijalani eks pemain PSIM Yogyakarta tersebut sebelum pertandingan.
"Jadi satu jam sebelum pertandingan Witan pasti telepon keluarga di rumah. Ya minta doa restu agar menang," ungkap Humaidi.
Baca Juga:
Catatan Buruk Philippe Troussier vs Timnas Indonesia: 5 Pertandingan, 5 Kekalahan
Gol Indah Jay Idzes untuk Timnas Indonesia dan Cerita Dejavu 20 Tahun Silam
Witan Sulaeman jadi pemain yang tak tergantikan saat Timnas Indonesia U-23 berlaga di Piala Asia U-23 2024.
Berita Terkait
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
Dari AMSI Awards 2025: Suara.com Raih Kategori Inovasi Strategi Pertumbuhan Media Sosial
-
3 Rekomendasi HP Xiaomi 1 Jutaan Chipset Gahar dan RAM Besar, Lancar untuk Multitasking Harian
-
Tukin Anak Buah Bahlil Naik 100 Persen, Menkeu Purbaya: Saya Nggak Tahu!
-
Menkeu Purbaya Mau Tangkap Pelaku Bisnis Thrifting
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
Terkini
-
Bayern Munich Bernafas Lega, Istri Harry Kane Ogah Pulang Kampung ke Inggris
-
Wasit Rio Permana Bikin Geram! Persib Layangkan Protes ke Operator Liga
-
Garis Keturunan Jude Soonsup-Bell, Eks Striker Chelsea Resmi Jadi Pemain Keturunan Timnas Thailand
-
Rio Ferdinand Ejek Taktik Ruben Amorim: MU Tidak seperti PSG
-
Pemain Keturunan Indonesia Rp 1,2 Triliun Kasih Kabar Buruk, Lagi Bapuk di Klub
-
Korban Timnas Indonesia Jadi Calon Suksesor Igor Tudor di Juventus
-
3 Fakta Menarik FIFA ASEAN Cup, Turnamen Baru Sepak Bola ASEAN
-
Kenapa Laga Persija Jakarta vs PSBS Biak di Pekan 11 Super League Pindah?
-
Tak Ikut FIFA Matchday November, Kapan Timnas Indonesia Main Lagi?
-
Saddil Ramdani 'Ngambek' Diganti, Ini Respon Tak Terduga Bojan Hodak