Suara.com - Real Madrid telah mengamankan gelar juara Liga Spanyol atau La Liga Spanyol untuk musim 2023/24, menyusul kekalahan Barcelona 2-4 dari Girona pada pertandingan pekan ke-34.
Awalnya, Barcelona berhasil memimpin dua kali berkat gol yang dicetak Andreas Christensen dan tendangan penalti oleh Robert Lewandowski.
Namun Girona melakukan comeback dramatis, dipimpin oleh dua gol dari Portu serta tambahan dari Artem Dovbyk dan Miguel Gutierrez.
Baca Juga:
5 Terpopuler Bola Sepekan: Real Madrid Juara, Garuda Muda Merana, Jay Idzes Mempesona
Dua Bek Bayern Munich Dibekap Cedera Jelang Laga Melawan Real Madrid
Kini, warganet dihebohkan dengan Real Madrid yang mendatangi Polres Baubau, Sulawesi Tenggara.
Bukan klub Liga Spanyol itu, melainkan calon siswa (casis) Tamtama yang bernama Real Madrid.
"Nama adalah doa, semoga kamu juga seperti Real Madrid yang dikenal banyak orang: merupakan tim dengan mental yang begitu luar biasa, gak gentar menghadapi siapa pun," tulis unggahan akun Instagram @folksyfootball yang dilansir Suara.com, Senin (6/5/2024).
Baca Juga: MKD Ungkap Sosok Pemilik Alphard Berpelat DPR Palsu yang Jadi Saksi Bisu Tewasnya Brigadir Ridhal
"Kamu juga harus sama punya mental yang luar biasa, hingga pada akhirnya kamu bisa mengikuti semua proses seleksi dengan baik dan dilantik jadi polisi di masa mendatang," tambah akun itu.
Akun tersebut juga memberi penjelasan Real Madrid asal Indonesia ini lahir pada 19 Juli 2005 dan sedang mengikuti seleksi masuk anggota polisi.
"Perkenalkan nama saya Real Madrid, asal pengiriman Polres Baubau," ungkap sang casis dalam video tersebut.
"Mantab," balas sang perekam.
Baca Juga:
5 Faktor Kunci Kesuksesan Real Madrid Juarai Liga Spanyol 2023/2024
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Kata-kata Mees Hilgers Setelah Cedera Parah: Terlepas dari Semua Candaan...
-
Pelatih Zambia Akui Kekurangan Skuadnya Jelang Lawan Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17 2025
-
4 Klub Eropa yang Menahun Puasa Gelar, Musim Ini Bakal Juara?
-
Euforia di Qatar! Suporter Indonesia Gelar Parade Merah Putih Sambut Piala Dunia U-17
-
Timnas Indonesia U-17 Kesampingkan Brasil Sebagai Lawan di Piala Dunia, Kenapa?
-
Kenal dari 2020, Aslinya Shin Tae-yong Dibongkar Eks Asisten, STY Sudah Dekat dengan Orang Ini
-
Catatan Ngeri Wasit Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Pimpin 5 Laga Keluarkan 21 Kartu Kuning
-
Qatar Punya Rekam Jejak Manis, Timnas Indonesia U-17 Diharapkan Lanjutkan Tren Positif
-
Pemain Timnas Indonesia Kuasai 3 Besar Klasemen Liga Thailand 2025/2026
-
Menang Tanpa Kebobolan Lawan Bali United, Bojan Puji Penampilan Teja Paku Alam