Suara.com - Pratama Arhan merupakan bek kiri Timnas Indonesia yang namanya sedang naik daun dalam beberapa tahun terakhir di bawah kepemimpinan Shin Tae-yong.
Saat ini ia bermain untuk klub K League 1 Suwon FC usai pindah dari klub J2 League, Tokyo Verdy. Arhan dikenal juga karena kemampuan lemparan ke dalam jarak jauhnya.
Biodata Pratama Arhan
Pratama Arhan lahir di Blora, Jawa Tengah, pada 21 Desember 2001. Sejak kecil ia sudah gemar bermain sepak bola hingga bergabung ke sekolah sepak bola di SSB Putra Mustika Blora saat kelas 4 SD, di usia delapan tahun.
Usai lulus SD, Arhan diterima masuk ke Akademi Terang Bangsa Semarang, salah satu akademi terbaik di Jawa Tengah. Arhan bersekolah di Akademi Terang Bangsa dari SMP hingga SMA.
Arhan menjadi salah satu pesepak bola Indonesia yang memutuskan menikah di usia muda. Ia menikah pada Agusus 2023 dengan Azizah Salsha.
Azizah sendiri dikenal sebagai salah satu influencer terkenal di Indonesia sekaligus putri dari salah satu politikus Partai Gerindra, Andre Rosiade.
Perjalanan Karier Pratama Arhan
Setelah menimba ilmu di Terang Bangsa, bakat Arhan diminati oleh pemandu bakat PSIS Semarang yang merekomendasikannya masuk ke PSIS U-18 pada 2018.
Baca Juga: Daftar 28 Pemain Timnas Indonesia Diprediksi Dipanggil STY untuk Lawan Irak dan Filipina
Bakat yang semakin menonjol membuat Arhan bisa menembus PSIS U-20 hingga akhirnya promosi ke tim utama pada 2020.
Setelah tampil menonjol bersama PSIS Semarang di Liga 1 2021/22, Arhan semakin dikenal karena diproyeksikan Shin Tae-yong sebagai andalan bek kiri Timnas Indonesia.
Arhan bikin heboh jagat sepak bola Indonesia usai resmi bergabung ke Tokyo Verdy pada Februari 2022. Dua musim total Arhan bermain di Jepang.
Sayangnya saat itu ia sangat jarang mendapat kesempatan bermain dengan hanya mencatatkan 4 penampilan di semua ajang buat Tokyo Verdy.
Demi mendapat tantangan baru, Pratama Arhan kemudian pindah ke Suwon FC pada Januari 2024 lalu. Tidak disebutkan nominal besaran transfer Arhan ke klub kasta tertinggi Korea Selatan itu.
Karier Internasional
Berita Terkait
-
Daftar 28 Pemain Timnas Indonesia Diprediksi Dipanggil STY untuk Lawan Irak dan Filipina
-
Media Vietnam Sebut Pendukung Timnas Indonesia Bodoh
-
Potret Wajah Ayah Thom Haye Terungkap, Netizen Heboh karena Lebih Ganteng Bapaknya
-
Tak Perlu Didengar, Capaian Timnas Indonesia Akan Selalu Terlihat Salah di Mata Pembenci
-
Terkait Elkan Baggott, Supporter Timnas Indonesia Harusnya Menyikapi dengan Dewasa
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
Gabung Ajax Usai Dipecat PSSI, Denny Landzaat Justru Diremehkan di Belanda
-
Cidera Parah di Piala Presiden Bikin Ole Romeny Sial Sampai Sekarang
-
Menpora Erick Thohir Tidak Bebankan Target Timnas Indonesia U-22 Raih Emas SEA Games 2025, Kenapa?
-
Gaji Tak Seberapa Timur Kapadze Dibanding Patrick Kluivert, Deal ke Timnas Indonesia?
-
Selamat Datang! Timur Kapadze Tiba di Indonesia
-
Andil Guetemala Bantu Timnas Indonesia Tak Turun Posisi di Ranking FIFA
-
Tanpa Klub, Takehiro Tomiyasu Tetap Diproyeksikan Tampil di Piala Dunia 2026
-
Tak Punya Dasar Kuat, FA Malaysia Diminta Tidak Ajukan Banding ke CAS
-
Dekat dengan Shin Tae-yong, Nova Arianto Menjelma Jadi Pelatih Mengerikan di Timnas Indonesia
-
Exco PSSI: Ada yang Mengusulkan Timur Kapadze dan Jesus Casas Jadi Pelatih Timnas Indonesia