Suara.com - Timnas Indonesia akan menghadapi lawan-lawan kuat di Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Tim-tim tersebut juga memiliki kiper tangguh yang bakal jadi tantangan bagi pemain Garuda dalam mencetak gol.
Sebagai informasi, hasil undian menempatkan tim asuhan Shin Tae-yong di Grup C bersama Jepang, Australia, Arab Saudi, Bahrain dan China.
Timnas Indonesia menjadi tim dengan Ranking FIFA terendah di Grup C. Mereka, bersama Bahrain, juga menjadi tim yang belum pernah mencicipi atmosfer Piala Dunia.
Berikut 3 kiper tangguh yang akan dihadapi Timnas Indonesia di Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Simak ulasannya.
1. Mohammed Al Owais
Arab Saudi tampil impresif di putaran kedua Grup G, hanya kalah satu kali dari lima laga.
Mereka meraih tiga kemenangan dan satu hasil imbang, total 13 poin, finis di posisi kedua di bawah Yordania.
Mohammed Al Owais, kiper utama mereka, hanya kebobolan tiga gol dalam fase ini.
Kiprahnya yang solid telah menunjukkan kehebatannya, termasuk saat Arab Saudi mengalahkan Argentina 2-1 dalam Piala Dunia 2022.
Baca Juga: Matangkan Persiapan untuk Kualifikasi Piala Asia U-17 2025, Timnas Indonesia akan TC di Luar Negeri
Di kualifikasi Piala Dunia 2026, Roberto Mancini terus mempercayakan Al Owais sebagai pilihan utama di bawah mistar. Pertanyaannya, mampukah Timnas Indonesia menembus pertahanannya?
2. Wang Dalei
Meski tidak konsisten dalam lima laga putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, Timnas China tetap menjadi kekuatan yang patut diperhitungkan.
Aleksandar Jankovi dan timnya berharap putaran ketiga di Grup C menjadi momentum untuk bangkit.
China hanya meraih satu kemenangan, dua hasil imbang, dan dua kekalahan di fase sebelumnya. Performa Wang Dalei sebagai kiper senior, yang dipertanyakan, membuatnya bersaing dengan Yan Junling.
Namun, di putaran ketiga nanti, Wang Dalei kemungkinan besar akan tetap menjadi pilihan utama sebagai kiper, meski masih ada perdebatan seputar penampilannya di lapangan.
Berita Terkait
-
3 Catatan Menarik Zahaby Gholy, Bintang Timnas Indonesia U-16 Menggila Lawan Vietnam
-
Roda Berputar, Media Vietnam Soroti Negaranya Kini Jadi Bulan-bulanan Timnas Indonesia
-
Babat Habis Vietnam, Erick Thohir Minta Timnas Indonesia U-16 Tidak Besar Kepala
-
Media Vietnam Takjub dengan Langkah Nova Arianto Demi Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Asia U-17 2025
-
Penyerang Keturunan Banda Neira Jelaskan Hubungan Darah dengan Jairo Riedewald, Keponakan atau Adik Kandung?
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Menerka Taktik Michael Carrick untuk Jinakkan Arsenal, Bakal Sama Seperti Tekuk Man City?
-
5 Fakta Kekalahan Menyakitkan Liverpool dari Bournemouth: Rekor Buruk The Reds Sejak 2021
-
Pemilu Barcelona Maret 2026 Memanas, Hansi Flick Pasang Badan untuk Joan Laporta
-
Bojan Ungkap Alasan Persib Tak Rekrut Banyak Pemain Baru, Layvin Kurzawa Batal Gabung?
-
Jadwal TV dan Cara Nonton Link Streaming Persib Bandung vs PSBS Biak Malam Ini Pukul 19:00 WIB
-
Skandal Presiden FIFA, Diprotes Harga Tiket Piala Dunia 2026 Kemahalan Malah Hina Suporter Inggris
-
Tiket Final Piala Dunia 2026 Tembus Rp3,6Miliar, Infantino: Di Resale Bisa Lebih Mahal
-
Keras! Wakil Presiden DFB Sebut Boikot Piala Dunia 2026 Bisa Terjadi, Trump dan Infantino Bungkam
-
Bojan Hodak Pastikan Pemain Rp5,65 Miliar Absen Lawan PSBS Biak, Apa Penyebabnya?
-
Diego Simeone Ngamuk Saat Disinggung Rumor Julian Alvarez Merapat ke Arsenal