Suara.com - Penggemar tim nasional Malaysia di media sosial heboh dengan penunjukan Pau Marti Vicente sebagai pelatih baru Harimau Malaya menggantikan Kim Pan-gon.
Pau Marti Vicente akan berstatus pelatih interim atau sementara selepas Kim Pan-gon mengundurkan diri pada Selasa (16/7/2024) lalu.
Sebelum ditunjuk sebagai pelatin interim, Pau Marti menjabat asisten pelatih Timnas Malaysia. Penjunjukkan ini pun disampaikan Wakil Presiden FAM, Datuk Wira Mohd Yusoff Haji Mahadi.
Meski namanya belum terlalu tenar di telinga fans sepak bola Asia Tenggara, Pau Marti Vicente punya pengalaman manajerial di klub besar Eropa.
Ia pernah menjadi asisten pelatih di Barcelona B pada 2018-2021 dan Barcelona U-18 pada 2017-2018. Pengalamannya menangani tim muda Barcelona membuat banyak pihak yakin bahwa ia paham betul dengan filosofi Tiki-Taka yang diusung Blaugrana.
Keputusan FAM untuk menunjuk Pau Marti sebagai pelatih interim menuai ragam komentar fans timnas Malaysia. Tak sedikit yang membawa-bawa Timnas Indonesia dalam pernyataannya.
Akun TikTok @lemonteh**** mengunggah video yang memperlihatkan berita terkait Pau Marti diharapkan bisa menyematkan gaya sepak bola Spanyol di Timnas Malaysia.
Tak lupa, akun tersebut menyematkan kalimat "Harimau Malaya bakal jadi raja tiki taka ASEAN", mengisyaratkan bahwa semua tim di Asia Tenggara termasuk Timnas Indonesia bakal ketar-ketir menghadapi mereka.
Ujian Perdana Pau Marti
Baca Juga: Lha Kok Ngamuk! Gagal Kalahkan Myanmar, Suporter Vietnam Hina Timnas Indonesia
Tugas pertama pelatih 40 tahun itu adalah memimpin Harimau Malaya di Turnamen Merdeka 2024 pada September dan Piala AFF 2024 pada November-Desember 2024.
Jika mampu menunjukkan performa impresif di dua turnamen tersebut, bukan tidak mungkin Pau Marti akan dijadikan pelatih tetap Malaysia.
Berita Terkait
-
Bukan Oxford United, Marselino Ferdinan Justru Berpeluang Ikuti Jejak Pelatih Tottenham Hotspur
-
Siapa Adam Alis? Anak Jakarta yang Resmi Berseragam Persib Bandung untuk BRI Liga 1 2024-2025
-
Bung Towel Wajib Baca! Jejak Shin Tae-yong Dongkrak Ranking FIFA Timnas Indonesia: Melesat Puluhan Peringkat
-
PSSI Cari Pelatih Terbaik untuk Berangkat ke Piala Dunia, Ada Apa dengan Shin Tae-yong?
-
Selain Justin Hubner, Ini Barisan Pemain Timnas Indonesia yang Kariernya Nelangsa di Liga Jepang
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Timnas Indonesia U-22 Takluk 0-3 dari Mali: Indra Sjafri Banyak PR Jelang SEA Games 2025
-
Toni Kroos Tegas: Arda Guler Bukan Penerus Saya di Real Madrid
-
Lamine Yamal Desak Barcelona dan Spanyol Berdamai Demi Laga Melawan Lionel Messi
-
Badai Cedera Hantam Chelsea! Enzo Maresca Pusing Berat
-
Giovanni van der Poel, Pemain Keturunan Indonesia Junior Dean James di Go Ahead
-
Timnas U-22 Indonesia Tertinggal 0-2 dari Mali, Banyak Peluang Nihil Gol
-
Disingkirkan Amorim, Masa Depan Kobbie Mainoo di Manchester United Kian Suram
-
Charly van Oosterhout, Wonderkid Ajax Keturunan Indonesia: Kakek Lahir di Sorong
-
Norwegia Hampir Pasti ke Piala Dunia 2026, Erling Haaland Menggila di Ruang Ganti
-
Jesse Lingard Tak Menyesal Tinggalkan MU Kini Hidup Mewah di Korea bak Bintang K-Pop