Suara.com - Striker keturunan Indonesia, Ole Romeny membuktikan diri bahwa dirinya bisa menjadi solusi untuk lini serang skuad Garuda.
Nama Ole Romeny santer dirumorkan menjadi pemain keturunan yang akan dinaturalisasi selanjutnya. Ia bahkan sudah dihubungi oleh PSSI.
Meski begitu, penyerang berusia 24 tahun ini belum memberikan jawaban. Di sisi lain, Ole Romeny fokus bersama klubnya, FC Utrecht yang menjalani pramusim.
Kini ia pun unjuk gigi bahwa bisa menjadi aset berharga bagi timnas Indonesia. Ole Romeny tampil gemilang bersama FC Utrecht dalam laga persabahatan melawan Al Rayyan.
Dalam pertandingan ini, Ole Romeny sukses mencetak satu gol dan satu assist. Ia membantu FC Utrecht menang telak dengan skor 4-1.
Proses gol Ole Romeny pun terbilang apik. Ia melakukan aksi individu sebelum melepaskan tendangan keras ke pojok gawang.
Di pramusim ini, Ole Romeny juga sebelumnya sudah mencetak gol. Hal tersebut menandakan bahwa dirinya sudah fit kembali setelah berkutat dengan cederanya musim lalu.
Melihat performanya yang apik ketika pramusim FC Utrecht, bisa membuat Shin Tae-yong tak sabar menanti kedatangannya.
Apalagi Shin Tae-yong berharap ada tambahan pemain naturalisasi untuk menambah daya gedor timnas Indonesia di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Baca Juga: Dilatih Eks Barcelona, Fans Malaysia Sebut Timnas Indonesia Ketakutan
Hal itu karena timnas Indonesia tergabung di grup yang sulit bersama Jepang, Australia, Arab Saudi, Bahrain, dan China.
Berita Terkait
-
Timnas Indonesia U-19 Lawan Kamboja, Indra Sjafri Kirim Peringatan untuk Jens Raven Cs
-
Gagal Tekuk Myanmar, Vietnam Misuh-misuh Salahkan Lampu Stadion Gelora 10 November
-
Perjalanan Jens Raven untuk Indonesia: Ditemukan Shin Tae-yong, Dimatangkan Indra Sjafri
-
Shin Tae-yong Sudah Bersabda, Ini Target Timnas Indonesia di Putaran 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Disorot FIFA, Ini Alasan Ranking Timnas Indonesia Naik Tanpa Bertanding
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Kylian Mbappe Kasih Penalti Jadi Bukti Vinicius Junior Lemah?
-
Jangan Mikir Jauh-jauh, Eks Anak Buah STY Target Ini ke Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17 2025
-
Barcelona Goda Harry Kane, Bayern Munich Bisa Ketiban Rezeki Nomplok
-
Siapa Nicholas Indra Mjosund? Striker Keturunan Norwegia Tak Jadi Bela Timnas Indonesia U-17
-
Kans Abroad Terbuka, Pemain Timnas Indonesia U-17 Diminta Habis-habisan di Piala Dunia
-
Massimiliano Allegri Akui AC Milan Terlambat Panas Saat Lawan AS Roma
-
Dean James Menghilang, Pelatih Go Ahead Eagles Sebut Anak Asuhnya Kehilangan Jati Diri
-
Penampakan Lapangan Sintetis dan Loker Room Jelang Timnas Indonesia U-17vs Zambia
-
Lille Sukses Kalahkan Angers, Calvin Verdonk Malah Kecewa Berat
-
Lagi Gacor-gacornya Bersama Persija, Emaxwell Souza: Tim Ini Punya Target Besar