Suara.com - Pertandingan ketiga grup A Piala Presiden 2024 sore ini, Kamis (25/7/2024) akan mempertemukan Borneo FC vs PSM di Stadion Si Jalak Harupat. Laga Borneo FC vs PSM akan berlangsung pukul 15:30 WIB.
Meski sudah mengamankan tiket ke semifinal Piala Presiden 2024, pelatih klub BRI Liga 1, Borneo FC, Pieter Huistra menegaskan akan tetap menargetkan kemenangan sore ini.
"Tim Borneo tentunya sudah siap, kemudian mengenai situasi sekarang Borneo dipastikan ke semifinal," kata Pieter Huistra.
Lebih lanjut, Huistra mengatakan bahwa ia akan melakukan rotasi pemain saat melawan PSM.
"Kemudian kemungkinan pertandingan akan ada rotasi pemain dan kita juga ada pemain satu pemain yakni Rivaldo absen, karena akumulasi kartu kuning dan tentunya PSM adalah tim yang bagus, pemain asing yang bagus dan kita siap untuk pertandingan," jelasnya.
Sementara itu di kubu PSM, tim berjuluk Juku Eja ini berada di juru kunci klasemen grup A Piala Presiden 2024 dengan hanya meraih 1 poin dari 2 pertandingan.
Namun PSM masih punya kans untuk bisa ke semifinal jika mampu kalahkan Borneo FC. Namun mereka harus menunggu hasil laga Persib vs PSIS.
PSM dipastikan lolos jika Persis mampu tundukkan Persib. Namun, PSM harus menang gol lebih banyak dibanding dengan Persib.
Jika Persib vs Persis berakhir imbang, maka Persib tetap lolos meski PSM meraih kemenangan atas Borneo FC. Hal ini lantaran Persib secara head to head unggul atas PSM.
Baca Juga: Breaking News! Borneo FC vs PSM, Pieter Huistra: Menang Harga Mati
Jika berkaca pada 5 laga sebelumnya, PSM meraih hasil kurang maksimal saat melawan Borneo. PSM hanya menang 1 kali dan mengalami kekalahan dua kali, sementara dua laga lain berakhir imbang.
Head to Head Borneo FC vs PSM
29/3/2024: PSM 1-1 Borneo FC
25/9/2023: Borneo FC 1-0 PSM
16/4/2023: PSM 3-0 Borneo FC
23/12/2022: Borneo FC 1-1 PSM
3/7/2022: Borneo FC 2-1 PSM
Prediksi susunan pemain Borneo FC vs PSM:
Borneo FC (4-2-3-1): Angga Saputro ; Gavin Kwan Adsit, Komang Teguh, Diego Michiels, Leo Guntara; Hendro Siswanto, Rivaldo Enero; Muhammad Sihran, Ikhsanul Zikrak, Ari Maring; Leonardo Gaucho.
Pelatih: Pieter Huistra
Berita Terkait
-
Breaking News! Borneo FC vs PSM, Pieter Huistra: Menang Harga Mati
-
Piala Presiden 2024: Nyaris Terpeleset, Persija Jakarta Comeback Dramatis
-
Prediksi Borneo FC vs PSM Makassar di Piala Presiden 2024: Banyak Kejutan Rotasi Pemain?
-
Prediksi Persib Bandung vs Persis Solo di Piala Presiden 2024: Laga Mati-matian Demi Semifinal
-
5 Pemain Termahal di BRI Liga 1 2024/25, Rizky Ridho Kalah dari Pemain Cadangan Timnas Indonesia
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
Alexis Mac Allister Memukau, Liverpool Berikan Kekalahan Perdana untuk Real Madrid
-
Hasil Liga Champions: Arsenal Hajar Slavia Praha Tiga Gol dan Clean Sheet Lagi
-
Evandra Florasta Ungkap Kekecewaan Usai Tercomeback Zambia dan Berujung Kekalahan
-
Klasemen Timnas Indonesia U-17 Usai Takluk di Laga Perdana Lawan Zambia
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Taktik Jitu Bojan Hodak Jaga Kebugaran Skuad Maung Bandung Hadapi Selangor FC
-
Mauro Zijlstra Mengamuk Lagi! Dua Gol ke Gawang Telstar, Tren Tajam Belum Terhenti
-
Rekor Fantastis Persib: 5 Laga Clean Sheet, Andrew Jung Siap Cetak Gol Lagi di Markas Selangor FC
-
Kena Marah Pelatih, Berapa Rating Jay Idzes saat Sassuolo Dihajar Genoa?
-
Enaknya Nova Arianto, Timnas Indonesia Cuma Disuruh Semangat Aja di Piala Dunia U-17 2025