Suara.com - Ketum PSSI, Erick Thohir melakukan gebrakan yang mengejutkan dengan mengikuti akun Instagram dua pemain keturunan, yaitu Kevin Diks dan Mees Hilgers.
Hal ini diketahui dari postingan Instagram @nusantara.ballers. Dalam laporan itu, diunggah tangkapan layar bahwa Erick Thohir mengikuti dua pemain keturunan Indonesia.
Menariknya Kevin Diks serta Mees Hilgers ternyata juga mengikuti balik Instagram Erick Thohir. Sontak situasi ini membuat heboh.
Biasanya proses soal pemain keturunan diawali oleh Ketum PSSI mengikuti Instagram pemain keturunan. Lalu mereka akan datang ke Indonesia.
Adapun sebelumnya Exco PSSI, Arya Sinulingga mengungkapkan bahwa akan ada pemain keturunan yang akan datang ke Indonesia.
Walau begitu, Arya memang tidak menyebutkan siapa. Hal ini memunculkan rumor seperti Mauro Zijlstra, Jairo Reidewald, hingga Kevin Diks, serta Mees Hilgers.
Nah, netizen pun mengatakan mereka akan takjub andai PSSI memang bisa mendapatkan Kevin Diks serta Mees Hilgers untuk dinaturalisai.
"Kalau dapat, saya sungkem sama PSSI," komentar jas***
"Kalau jadi, saya bakal jadi penjilat PSSI selamanya," seru pabl***
Baca Juga: Orang Tua Asli Indonesia, Junior Neymar di Al Hilal Bisa Perkuat Skuad Garuda
"Kalau dapat otw kawal ET (Erick Thohir) sampai manapun karena termasuk penghargaan," timpal les***
Sementara itu, Kevin Diks dan Mees Hilgers sempat dicerca netizen karena ucapan sarkasnya ke skuad Garuda. Namun, menarik dinantikan apakah mereka kini memang tulus bermain untuk timnas Indonesia.
Berita Terkait
-
Tak Main Lagi Lawan India, Nova Arianto Coret Kiper 185 Cm dari Belanda?
-
Tanda Marselino Ferdinan Debut di Oxford United vs Coventry City Dibongkar Pelatihnya
-
Pratama Arhan Pasang Badan untuk Azizah Salsha: Kalian Tak Ada Hak!
-
3 Kerugian Utama Timnas Indonesia Apabila Menaturalisasi Jairo Riedewald
-
Skill Jogo Bonito Rekan Justin Hubner di Belgia: Posisi Winger Berdarah Pekalongan
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
Terkini
-
Ogah Komentari Kualitas Liga, John Herdman Ungkap Misi Khusus Pantau Talenta Super League
-
Berguinho Cetak Gol Perdana di Persib, Ini Respon Bojan Hodak
-
Michael Carrick Ungkap Pahlawan Kemenangan MU Matheus Cunha Kecewa Gara-gara Ini
-
Klasemen Terbaru LaLiga: Hajar Oviedo, Barcelona Geser Real Madrid dari Posisi Puncak
-
Statistik Bicara: Luciano Spalletti Bawa Juventus Kembali ke Jalur Kebangkitan
-
Hansi Flick Ungkap Faktor Krusial dari Lamine Yamal vs Real Oviedo: Bukan Gol Indah tapi...
-
Harry Maguire Ungkap Rahasia di Balik Kebangkitan Manchester United Asuhan Michael Carrick
-
Kemenangan AC Milan Depan Mata Buyar Gara-gara Penalti Menit Akhir, Allegri Tetap Senyum
-
Layvin Kurzawa Dihantui Riwayat Cedera Panjang, Bojan Hodak Buka Suara
-
Eks Real Betis Sebut John Herdman Diselimuti Aura Kesuksesan Bersama Timnas Indonesia