Manajemen Suwon FC sepertinya 'kebakaran jenggot' setelah Pratama Arhan mulai mencium adanya rencana 'licik' klub perihal kontraknya.
Pratama Arhan disebut telah menanyakan langsung perihal potensi dirinya cuma jadi alat marketing Suwon FC.
Hal itu menyusul rencana klub kasta teratas Korea Selatan itu menyodori kontrak baru, tetapi enggan menggaransi menit bermain untuk Arhan.
Menurut mertua Arhan yang juga bos Semen Padang FC, Andre Rosiade, Andre Rosiade, manajemen Suwon FC sampai memanggil pelatih untuk menanyakan situasi sang pemain.
"Ya Arhan sudah berkali-kali menanyakan itu ke manajemen Suwon. Manajemen Suwon FC bilang enggak," ujar Andre Rosiade kepada awak media, Senin (26/8/2024).
"Soal rencana perpanjang kontrak itu bahkan Arhan menanyakan, 'Apakah saya mau dijadikan alat marketing doang?'."
"[Manajemen Suwon bilang] katanya tidak. Mereka juga menanyakan hal ini ke tim pelatih," tambah Andre.
Nasib Pratama Arhan di Suwon FC memang cukup memprihatinkan. Sejak bergabung musim lalu, dia kesulitan mendapat menit bermain.
Eks PSIS Semarang dan Tokyo Verdy itu tercatat satu kali tampil. Sialnya, laga debut Arhan berakhir menjadi mimpi buruk setelah dia dikartu merah hanya tiga menit usai berada di atas lapangan.
Baca Juga: Jay Idzes Tinggalkan Venezia dengan Bangga, Statistiknya Bikin Shin Tae-yong Full Senyum!
Arhan dimainkan di babak kedua saat Suwon FC menghadapi Jeju United pada 26 Mei lalu. Selepas laga itu, dia tak pernah lagi dimainkan.
Kontrak Pratama Arhan bersama Suwon FC diketahui akan berakhir musim ini, tetapi terdapat klausul opsi perpanjangan semusim.
Berita Terkait
-
Ternyata Begini Cara Thailand Kalahkan Timnas Indonesia U-20, Statistik Buktikan Garuda Nusantara Tak Efektif
-
Kata-kata Wasit yang 'Bantu' Thailand Cetal Gol Kedua Lawan Timnas Indonesia U-20
-
Breaking News! Junior Gareth Bale Siap Perkuat Timnas Indonesia, Berdarah Surabaya, Gacor Sudah Cetak 7 Gol!
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
-
HUT ke 68 Bank Sumsel Babel, Jajan Cuma Rp68 Pakai QRIS BSB Mobile
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
Terkini
-
5 Calon Pelatih Timnas Indonesia Sudah Tersedia, Siapa Saja?
-
Daftar Top Skor Sementara Piala Dunia U-17 2025: Zahaby Gholy Wakil Indonesia
-
Media Belanda Sebut Dinamika Karier Mees Hilgers 'Di Luar Nalar'
-
Media Italia Kritik Jay Idzes yang Blunder Saat Sassuolo Kalah
-
Evaluasi Kritis Nova Arianto Usai Timnas U-17 Kalah Melawan Zambia di Piala Dunia U-17 2025
-
Erick Thohir Siap Tinggalkan Kursi Ketua Umum PSSI, tapi...
-
Erick Thohir Menolak Mundur dari Ketum PSSI, Bawa-bawa FIFA
-
Serie A Liga Italia: Puncak Klasemen Memanas, 4 Tim Beda Satu Poin Saja
-
Kalah dari Liverpool, Real Madrid Main Terlalu Kaku, Vinicius Jr Kehilangan Naluri
-
Respons Prabowo Subianto usai Erick Thohir Minta Maaf Gagal Lolos ke Piala Dunia 2026