Bola / Bola Indonesia
Senin, 21 Oktober 2024 | 11:14 WIB
Pemain keturunan Indonesia, Pascal Struijk saat membela klub kasta kedua Liga Inggris, Leeds United. [Dok. Instagram/@pascalstruijk]

Ia sering dianggap sebagai titik lemah dalam pertahanan.

Jika Struijk bergabung, Amat bisa terpinggirkan. Apalagi, usianya tak lagi muda yakni 32 tahun.

3. Rizky Ridho

Pemain Timnas Indonesia Rizky Ridho (IG Rizky Ridho)

Bek Persija Jakarta, Rizky Ridho sebagai bek lokal paling konsisten di Timnas Indonesia jelas bisa tersingkir dengan kehadiran Pascal Struijk.

Keduanya punya peran sama yakni sebagai bek tengah. Dengan Mees Hilgers dan Jay Idzes sepertinya akan sulit tergantikan, Ridho jadi pemain paling terancam tersingkir untuk mengisi pos trio bek tengah Timnas Indonesia.

Kontributor : Imadudin Robani Adam

Load More