Suara.com - Nama Thomas Poll menjadi karena mengaku dirinya punya keturunan Indonesia, bukan Malaysia. Ia pun membuka diri untuk memperkuat skuad Garuda.
Thomas Poll sebelumnya disebut memiliki keturunan Malaysia oleh fanbase Harimau Malaya. Namanya dirumorkan untuk dinaturalisasi.
Akan tetapi, informasi terbaru sudah dipastikan bahwa pemain SC Cambuur tersebut justru memiliki darah Indonesia.
Hal tersebut diungkapkan oleh Poll ketika diwawancara oleh Yussa Nugraha. Ia mengatakan punya darah Indonesia dari kakeknya.
"Kalau kakekku sudah meninggal dan saat dia umur 2 tahun pindah ke Belanda tahun 1948. Tapi saudara dari kakek masih hidup dan dia di tahun 1939 lahi di Indonesia. Saat umur 11 tahun pindah ke Belanda," ucap Thomas Poll dikutip dari Youtube Yussa Nugraha.
"Dia juga cerita kemarin kalau sampai umur 22 tahun masih menjadi WNI. Setelah itu dia pindah ke warga Belanda. Jadi, dari sisi keluarga ayahku ada darah Indonesia," imbuhnya.
Punya darah Indonesia, pemain 23 tahun ini terbuka jika nantinya dihubungi PSSI untuk membela skuad Garuda.
"(PSSI) belum menghubungi aku, tapi kalau baru-baru ini ada yang tanya ke aku apakah aku punya darah Malaysia, tetapi aku bilang kalau enggak ada. Tapi aku punya darah Indonesia. Jadi baru-baru ini orang-orang tahu kalau ada darah Indonesia," kata Poll.
"Tentu aku terbuka karena itu suatu hal bagus. Jadi kalau waktu itu akan tiba dan aku bisa memilih aku akan terbuka, jadi aku juga penasaran gimana nantinya. Bagus kamu terbuka. Iya tentu itu akan menjadi hal yang sangat indah," tegasnya.
Baca Juga: 3 Pemain Paling Mungkin Gantikan Posisi Asnawi saat Timnas Indonesia Jamu Jepang dan Arab Saudi
Berita Terkait
-
Namanya Jawa Banget, Pemain Keturunan Berdarah 3 Negara Ini Calon Penerus Thom Haye di Timnas Indonesia
-
Siapa Ibu Thomas Poll? Pemain Keturunan Punya Tanah Leluhur 1 Jam dari Jakarta Kasih Kejutan Mau Bela Timnas Indonesia
-
Mertua Gigit Jari, Ini Satu-satunya Klub Indonesia yang Boleh Dibela Pratama Arhan
-
Viral Momen Asnawi Mangkualam Abaikan Instruksi Thom Haye, Malah Berakhir Apes
-
Selebgram Bahrain yang Hina Lagu Kebangsaan Akan ke Indonesia, Mau Cari Bukti Tidak Aman?
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Mauricio Souza Minta Persija Fokus Hadapi Persijap Jepara Sebelum Duel Panas Melawan Persib Bandung
-
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Persija Jakarta Hadapi Hertha Berlin Saat Perayaan Ulang Tahun Jakarta
-
Mees Hilgers Resmi Gabung Agensi Top Dunia Lian Sports Demi Selamatkan Karier di FC Twente
-
Persik Kediri Siap Jamu Persib Bandung di Stadion Brawijaya 5 Januari 2026 Tanpa Suporter Tamu
-
Manchester United vs Leeds United, Amorim Konfirmasi Bruno Fernandes Absen Bela Setan Merah
-
AC Milan Geser Inter Milan dari Puncak Klasemen Usai Tekuk Cagliari Lewat Gol Tunggal Leao
-
Brennan Johnson Resmi Gabung Crystal Palace Pecahkan Rekor Transfer Termahal
-
Pascal Gross Resmi Kembali ke Brighton dari Borussia Dortmund dengan Kontrak Permanen
-
Inter Milan Tunggu Lampu Hijau Cancelo, Al-Hilal Siap Tanggung Sebagian Gaji
-
Profil Marco Ottolini Direktur Olahraga Juventus yang Baru Ditunjuk, Orang Lama Bianconeri