Suara.com - Isu naturalisasi Emil Audero, kiper Como 1907 yang bermain di Serie A, kembali mencuat setelah interaksi terbaru antara sang pemain dan Ketua PSSI, Erick Thohir. Emil, yang memiliki darah Indonesia dan lahir di Mataram, Nusa Tenggara Barat (NTB), kini dinilai memiliki peluang besar untuk memperkuat Timnas Indonesia.
Kabar ini mencuat setelah sebuah video dari akun X @agamaprilo_18 memperlihatkan percakapan singkat Emil Audero dengan seorang netizen asal Indonesia, Agam Aprilo.
Dalam percakapan tersebut, Emil sempat menyinggung tentang pertemuannya dengan Erick Thohir dan menyatakan harapannya terkait kemungkinan membela Timnas Garuda.
"Ya, tapi sekitar setahunan ini. Mari kita lihat saja. Semoga," ujar Audero.
Peluang Emil Audero Memperkuat Timnas Indonesia
Lahir pada 18 Januari 1997, Emil Audero sebenarnya memenuhi syarat untuk membela Timnas Indonesia melalui jalur naturalisasi.
Meski pernah membela tim nasional Italia di level junior, Emil belum pernah dipanggil ke tim senior Italia, membuka jalan bagi dirinya untuk bergabung dengan skuad Garuda.
Proses naturalisasi ini semakin realistis setelah Emil bertemu Erick Thohir pada April 2024.
Momen pertemuan tersebut memicu spekulasi besar di kalangan pecinta sepak bola Tanah Air.
Apalagi, dalam tradisi PSSI di era Erick Thohir, pertemuan dengan pemain kerap menjadi awal dari proses naturalisasi.
Baca Juga: Sumbangsih Finansial dan Program Pro Rakyat Kukuhkan BRI Sebagai BUMN Terbesar
Namun, Erick Thohir menegaskan bahwa pihaknya masih perlu waktu untuk membahas lebih dalam.
Meski komunikasi telah terjalin beberapa kali, termasuk di Milan, belum ada kesepakatan final.
Timnas Indonesia dan Target Piala Dunia 2026
Target ambisius Timnas Indonesia untuk lolos ke Piala Dunia 2026 menjadi motivasi utama PSSI dalam menggaet pemain-pemain potensial seperti Emil Audero.
Saat ini, Timnas Indonesia masih berpeluang besar melaju ke putaran keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.
Keberadaan pemain berpengalaman seperti Emil dinilai bisa memperkuat posisi Indonesia di persaingan level Asia.
Kiprah Emil di kompetisi Serie A memberikan nilai tambah signifikan bagi Timnas Indonesia.
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Cari Pemain Kuat di Super League, Begini Strategi John Herdman untuk Dongkrak Timnas Indonesia
-
Jordy Wherman Masuk Radar John Herdman Jelang FIFA Series 2026?
-
Hasil Super League: Brace Alex Martins Bawa Dewa United Bungkam Arema FC
-
John Herdman Mulai Perburuan Pemain Keturunan di Eropa demi Perkuat Timnas Indonesia
-
Saga Bursa Transfer: Manchester City Bawa Pulang Trent Alexander-Arnold ke Inggris?
-
Di Balik Momen Lucu Emil Audero Ketinggalan Bus, Sikap Ramahnya Jadi Sorotan Media Italia
-
Viral Stadion Barcelona: Biaya Renovasi Capai Rp25 T, Atap Bocor Camp Nou Kebanjiran
-
Persib Bandung Borong Pemain Diaspora, PSSI Yakin Kekuatan Timnas Indonesia Tak Akan Melemah di 2026
-
Jerman Serukan Boikot, Prancis Pasang Badan untuk Piala Dunia 2026
-
7 Pemain Diaspora Merapat ke Super League, Berbanding Terbalik dengan Visi John Herdman