Suara.com - Pada perkenalan pertamanya di Hotel Mulia Senayan, Jakarta, Patrick Kluivert mengungkapkan konsep permainan yang akan diterapkannya di Timnas Indonesia.
Mantan pemain Barcelona ini menekankan permainan menyerang sambil menjaga soliditas bertahan dan penguasaan bola.
Format permainan ini akan diuji saat Timnas Indonesia menghadapi Australia di Allianz Sydney Stadium pada 20 Maret mendatang.
2 Pemain BRI Liga 1 Bisa Jadi Solusi Gaya Main Kluivert
Barisan penyerang Timnas Indonesia masih mandul dengan hanya enam gol yang dicetak, berbanding terbalik dengan sembilan kebobolan.
Menunggu proses naturalisasi Ole Romeny, Kluivert dan asistennya, Alex Pastoor dan Danny Landzaat, perlu mengamati Stefano Lilipaly dan Ezra Walian di Liga 1.
Lilipaly, meski berusia 35 tahun, masih tampil tajam dengan dua gol dan empat assist, serta kemampuan menyerang yang tinggi baik sebagai gelandang serang maupun penyerang sayap.
Ezra Walian tampil impresif di sayap serang kiri dengan penguasaan bola yang baik, hasil gemblengan di Jong Ajax.
Pemain berusia 27 tahun ini memiliki spesialisasi tendangan lengkung jarak jauh yang akurat, seperti yang terlihat dalam dua golnya untuk Persik.
Baca Juga: Anggota Komisi X DPR RI Bertemu dengan Shin Tae-yong, Singgung Soal Kebenaran
Meski gerakannya terlihat lamban, hal ini bisa menjadi nilai plus jika Kluivert menekankan penguasaan bola. Bagaimana pendapat Coach Patrick Kluivert?
Kontributor : Imadudin Robani Adam
Berita Terkait
- 
            
              Anggota Komisi X DPR RI Bertemu dengan Shin Tae-yong, Singgung Soal Kebenaran
 - 
            
              Jairo Riedewald Bakal Gusur 3 Pemain Ini dari Timnas Indonesia, Siapa Saja?
 - 
            
              Patrick Kluivert Wajib Blusukan Cari Pemain Lokal, Eks Groningen: Masuk ke Kampung
 - 
            
              Video Latihan Fisik dari Quentin Jakoba, Lihatnya Bikin Ngos-ngosan
 - 
            
              3 Warisan Shin Tae-yong yang Akan Dihapus Patrick Kluivert di Timnas Indonesia
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Mengapa Nova Arianto Kaget Melihat Lokasi Pertandingan Piala Dunia U-17?
 - 
            
              Pep Guardiola Kibarkan Bendera Putih? Akui Arsenal Sulit Dibendung
 - 
            
              Revolusi VAR di Piala Dunia U-17 2025, Timnas Indonesia U-17 Cicipi Aturan 'Kartu Tantangan'
 - 
            
              Kata-kata Adem Ratu Tisha untuk Timnas Indonesia U-17: Fokus Adik-adik
 - 
            
              Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: 2 Abroad Cadangan
 - 
            
              Nilai Jay Idzes Usai Sassuolo Jadi Pecundang
 - 
            
              Laga Timnas Indonesia U-17 vs Zambia Dipastikan Ditonton Langsung Pembantu Presiden
 - 
            
              3 Bintang Muda yang Siap Bawa Timnas Indonesia U-17 Kejutkan Zambia di Piala Dunia 2025
 - 
            
              Putu Panji Panaskan Semangat! Timnas Indonesia U-17 Siap Hancurkan Zambia
 - 
            
              Selamat Tinggal Elkan Baggott, Orang Paling Berjasa Selama 4 Tahun Terancam Pergi