Suara.com - Pelatih Ole Romeny di Oxford United, Gary Rowett menyebutkan bahwa ada peluang calon pemain timnas Indonesia menjalani debut di Divisi Championship ketika melawan Balckburn Rovers.
Ole Romeny merupakan rekrutan baru Oxford United di bursa transfer Januari 2025. Namun, ia masih belum mencatatkan debut.
Ketika klub berjuluk The Us melawan Plymouth, striker 24 tahun bahkan tidak masuk dalam skuad yang dibawa.
Meski begitu, peluang Romeny untuk debut di laga Oxford United selanjutnya terbuka lebar. Sebab, ia telah melewati latihan dengan baik walau disebut perkembangannya cukup lambat.
"Keduanya (Ole Romeny dan Joe Bennet) berkembang cukup lambat, tapi mereka mulai merasakan jalan dalam latihan selama seminggu terakhir," ucap Rowett dinukil dari Oxford Mail.
"Keduanya telah melakukan 11v11 selama 25 menit yang merupakan sesuatu yang kami coba lakukan dengan para pemain yang belum bermain secara reguler dan mereka berhasil melewatinya," sambung pelatih Oxford United.
Rowett sendiri mengatakan bahwa dirinya harus memilih pemain yang kondisinya siap untuk bermain baik dari kebugaran hingga strategi.
"Saya harus selalu menilai di tipe pemain tersebut berada dan seberapa cepat kami dapat melibatkan mereka. Terkadang keputusan itu bergantung pada siapa yang fit dan pemain lain yang kami miliki di area itu," jelas juru taktik Oxford United.
"Saya selalu ingin membuat keputusan yang masuk akal dengan tidak terburu-buru dan memastikan mereka siap, tetapi juga pada titik tertentu, para pemain ingin bermain dan ingin terlibat. Saya pikir keduanya (Romeny dan Bennet) berpotensi tersedia, tetapi pertimbangannya berbeda untuk setiap individu," pungkasnya.
Baca Juga: Top Skor Bangkok United Pamer Dimasakin Pratama Arhan: Chef Indonesia
Berita Terkait
-
Ole Romeny Ancaman Nyata Rafael Struick, Patrick Kluivert Pilih Siapa?
-
Media Vietnam: Ole Romeny Naturalisasi Terbaik Timnas Indonesia
-
Melihat Statistik Ole Romeny dan Jairo Riedewald, Cocok untuk Timnas Indonesia?
-
Berapa Harga Skuad Timnas Indonesia Jika Jairo Riedewald dan Mitchel Bakker Bergabung?
-
Nasib 3 Pemain Keturunan Incaran PSSI, Hanya Satu yang Digaransi Naturalisasi
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
Terkini
-
PSSI Finalisasi Calon Pelatih Timnas Indonesia, Segera Diumumkan
-
Selamat Tinggal Jordi Cruyff Disebut-sebut Bakal Jadi Dirtek Ajax
-
Prestasi Jesus Casas, Pelatih yang Dirumorkan Tangani Timnas Indonesia
-
Beda Nasib Eliano Reijnders dan Tijjani di Piala Dunia 2026, Bak Langit dan Bumi
-
Karim Benzema Buka Peluang Balik ke Real Madrid, tapi Ada Syaratnya
-
Pep Guardiola Tutup Pintu! Tolak Mentah-Mentah Jadi Presiden Barcelona
-
Adrian Wibowo Bersedia Main di SEA Games 2025 untuk Timnas Indonesia U-23, PSSI Lobi LAFC
-
Mees Hilgers Bikin Fisioterapis Terkejut, Prediksi Comeback Lebih Cepat
-
Enggan Tanggapi Road Map 'Garuda Membara', Sumardji: Sumbernya dari Mana?
-
Merasa Buang Waktu, Pemain Keturunan Indonesia Pilih Tinggalkan Man City Demi Gelar Sarjana Hukum