Suara.com - Kabar mengejutkan datang dari dunia sepak bola nasional. Shayne Pattynama, bek kiri andalan Timnas Indonesia, dikabarkan segera bergabung dengan Buriram United, klub elite asal Thailand.
Kepindahan ini sontak menarik perhatian publik, apalagi setelah Shayne memutuskan kontraknya lebih awal dengan klub Belgia, KAS Eupen.
Langkah berani ini diyakini sebagai strategi untuk menjaga konsistensi performanya menjelang laga-laga krusial bersama Timnas Indonesia.
Selain itu, keputusan ini menunjukkan arah karier Shayne yang kian ambisius di level Asia Tenggara.
Berikut tiga fakta menarik dari transfer Shayne Pattynama ke Buriram United yang wajib diketahui para penggemar sepak bola tanah air.
1. Perkuat Klub Raksasa Asia Tenggara
Andai bergabung dengan Buriram United, Shayne Pattynama akan membela salah satu klub papan atas tak hanya di Thailand, tetapi juga Asia Tenggara (ASEAN).
Dalam empat musim terakhir Thai League (2021/2022 hingga 2024/2025), Buriram selalu keluar sebagai juara, membuktikan dominasinya yang luar biasa.
Lebih dari itu, Buriram United rutin tampil di ajang AFC Champions League, menghadapi tim-tim terbaik dari seluruh Asia.
Baca Juga: Elkan Baggott Kasih Bocoran Kapan Bela Timnas Indonesia? Ternyata Hoaks Buatan TikTokers
Kehadiran Shayne Pattynama akan memperkaya komposisi skuad mereka, terutama di sektor kiri pertahanan.
Dengan fasilitas modern berstandar internasional dan sistem pelatihan profesional, Shayne memiliki peluang besar untuk meningkatkan kualitas individu dan mental bertanding.
Apalagi, Thai League kini memberlakukan regulasi bebas kuota pemain ASEAN, yang memungkinkan pemain seperti Shayne tampil tanpa batasan di berbagai laga penting.
2. Akhiri Karier di Belgia Lebih Cepat dari Kontrak
Merujuk isu yang beredar, Shayne telah membuat keputusan mengejutkan andai benar-benar meninggalkan Eropa untuk berkarier di Thailand.
Pada 8 Mei 2025, ia resmi mengakhiri kontraknya bersama KAS Eupen, meski seharusnya masih terikat hingga Juni 2026.
Berita Terkait
-
3 Fakta Menarik Kembalinya Stefano Lilipaly ke Timnas Indonesia, Sempat Absen Hampir 2 Tahun!
-
Garuda Calling 2025: Rizky Ridho Bertahan di Tengah Kepungan para Pemain Diaspora
-
Patrick Kluivert Putus Kebiasaan STY, Apa Alasan Panggil Stefano Lilipaly ke Timnas Indonesia?
-
Potret Ayah Stefano Lilipaly: Kakek Rasa Atlet, Badannya Masih Kekar
-
Tak Perlu Dibantah, Sektor Sayap Kiri Garuda Paling Layak Diberikan kepada "si Loopy"
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
Aksi Jatuh Bareng: Rupiah dan Mata Uang Asia Kompak Terkoreksi
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
Terkini
-
Publik Terbelah Soal Pelatih Baru Timnas Indonesia: Timur Kapadze vs Jesus Casas
-
Arsenal Bakal Lepas 3 Pemain, Martinelli hingga Ben White Masuk Daftar
-
Bukan Cuma Wonderkid Man United, Ini 3 Pemain Mali yang Bisa Repotkan Timnas Indonesia U-22
-
Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Mali U-22, Siapa Dicoret?
-
Italia Diambang Gagal Lolos (Lagi) ke Piala Dunia, Gennaro Gattuso Bisa Jadi Juru Selamat?
-
Pelatih Jay Idzes Minta Suporter Jangan Terlalu Lama Romantisme Masa Lalu
-
Begini Isi Roadmap 3 Halaman PSSI yang Kontroversi di Media Sosial
-
Update Cedera Benjamin Sesko: MU Terancam Kehilangan Sang Bomber hingga 2026
-
Channel Live Timnas Indonesia vs Timnas Mali U-22 Selasa Malam di Leg 2 Laga Uji Coba
-
Setelah Adrian Wibowo, Muncul Pemain Keturunan di Amerika yang Tertarik Bela Timnas Indonesia