Suara.com - Kabar buruk untuk Timnas Indonesia jelang laga FIFA matchday September 2025 karena Maarten Paes mengalami cedera.
Timnas Indonesia akan menghadapi Lebanon dan Kuwait di FIFA matchday mendatang yang berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya pada 5 dan 8 September.
Nah, karena cedera itulah Maarten Paes berpotensi absen di dua laga tersebut.
Bukan tak mungkin kiper Dallas FC itu juga tak dapat bermain ketika Timnas Indonesia tampil di ronde keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia pada Oktober mendatang.
Melalui pernyataan resmi klub di platform X, FC Dallas mengkonfirmasi bahwa Paes mengalami cedera pada bagian atas kakinya.
Namun, mereka tidak merinci seberapa lama Paes diprediksi akan menepi dari lapangan hijau.
Sebelumnya, penyerang Ole Romeny sudah lebih dulu menepi akibat cedera yang didapatnya sejak Juli saat membela Oxford United di ajang Piala Presiden 2025.
Ole Romeny hampir pasti absen dalam dua laga uji coba mendatang.
Absennya Paes tentu menjadi pukulan telak, namun juga membuka peluang bagi kiper lain.
Baca Juga: Harga Pasar Miliano Jonathans Beda Dikit dari Pemain Keturunan Pengangguran Ini
Patrick Kluivert memang masih memiliki Emil Audero sebagai opsi utama, tetapi ia jelas membutuhkan pelapis sepadan.
Terlebih, Timnas Indonesia memiliki target lolos ke Piala Dunia 2026 tentu dibutuhkan pemain terbaik.
Meski begitu situasi ini juga harus dimanfaatkan kiper lokal seperti Nadeo Argawinata dan Ernando Ari untuk unjuk kebolehan di hadapan pelatih Timnas Indonesia Patrick Kluivert.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Suporter Kongo Viral di Piala Afrika 2025, Diam Membatu Selama 115 Menit Pertandingan
-
Eks Bomber Aston Villa: Arsenal Bakal Gampang Juara Premier League Musim Ini
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
Liverpool vs Leeds: Cody Gakpo Bidik Rekor Langka Ian Rush di Awal 2026
-
Nasib Marcus Rashford di Barcelona Masih Abu-abu, Transfer Rp587 Juta Masih Tanda Tanya
-
Calon Kuat Pelatih Chelsea Liam Rosenior Sudah Tahu Kualitas Bintang Timnas Indonesia, Kok Bisa?
-
Dipecat Chelsea di Awal Tahun 2026, Begini Statistik Lengkap Enzo Maresca
-
Profil Liam Rosenior Calon Kuat Pelatih Chelsea Pengganti Enzo Maresca
-
Chelsea Pecat Enzo Maresca, The Blues Siapkan Dua Calon Pengganti
-
Breaking News! Pecat Enzo Maresca, Chelsea Hanya Sampaikan 99 Kata