Suara.com - Berikut hasil pertandingan Dewa United vs Persik Kediri di pekan ke-3 Super League 2025/2026, Jumat (22/8/2025) malam WIB.
Dewa United berhasil unggul dua gol lebih dulu di babak pertama lewat Alexis Messidoro dan Taisei Marukawa.
Pada paruh kedua, Persik sempat memperkecil ketertinggalan lewat Ezra Walian, tapi Alex Martins membawa Dewa United unggul 3-1.
Jalannya Pertandingan
Dewa United mendominasi permainan di awal-awal pertandingan dan menciptakan beberapa peluang.
Akan tetapi, Persik Kediri tampil rapat sehingga pertahanan solid belum bisa dijebol oleh Banten Warriors.
Di sisi lain, anak asuh Ong Kim Swee lebih memanfaatkan serangan balik untuk bisa mencuri gol. Namun selama 15 menit laga berlangsung masih belum ada gol tercipta.
Alexis Messidoro akhirnya berhasil memecah kebuntuan untuk Dewa United di pekan ke-19.
Dewa United awalnya melakukan transisi serangan cepat kombinasi Alex Martins, Ricky Kambuaya berhasil mengelabuhi lini belakang Persik.
Nah, Messidoro kemudian melepaskan tendangan terarah dari luar kotak penalti yang bisa menjebol gawang Macan Putih.
Baca Juga: Kaget! Duduk Perkara Pencoretan Ivar Jenner dari Timnas Indonesia dan Timnas U-23
Meski sempat dicek oleh VAR, tapi wasit tetap memutuskan sepakan eks Persis Solo tersebut sah dan skor berubah 1-0 untuk keunggulan tim asuhan Jan Olde Reinkerink.
Rafael Struick mendapatkan peluang emas di menit ke-27 usai ia berhasil menanduk bola setelah mendapatkan umpan dari Edo, tapi bola masih melebar tipis.
Taisei Marukawa kemudian menggandakan keunggulan Dewa United pada menit ke-39 lewat tendangan keras dari kotak penalti yang tak bisa dibendung kiper lawan.
Persik Kediri langsung merespons cepat dengan membuat peluang bagus melalui Hugo Samir, tapi sayang gol masih belum bisa tercipta.
Pada babak kedua, Persik Kediri memulai laga dengan menekan, buktinya mereka berhasil mencetak gol untuk memperkecil ketertinggalan.
Yandi Sofyan melakukan umpan tarik kepada Ezra Walian yang berdiri bebas, sehingga bisa melepaskan tembakan untuk membobol gawang Dewa United pada menit ke-56.
Berita Terkait
-
Persija Menang 7 Gol Tanpa Balas di Dua Laga, Malut United Berani Lawan
-
Hasil Arema FC Vs Bhayangkara FC, Drama 3 Gol Singo Edan Menang
-
Hasil Super League: PSM Makassar Tahan Semen Padang 1-1, Abu Kamara Pahlawan Juku Eja
-
Jebolan Ajax Amsterdam, Donny Warmerdam Resmi Perkuat Lini Tengah PSIM Yogyakarta
-
Lawan Persik, Dewa United Usung Misi Bangkit Usai Memble di Dua Laga Super League
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Tottenham Terdepan dalam Perburuan Conor Gallagher
-
2 Pemain Urus Naturalisasi, Bakal Dipanggil John Herdman ke Timnas Indonesia?
-
Cerita Anak John Herdman yang Ternyata Pernah Bikin Gol dan Kalahkan Timnas Indonesia
-
Dipecat Real Madrid, Xabi Alonso Buka Suara: Pergi dengan Kepala Tegak
-
Timnas Indonesia Berpotensi Segrup dengan Malaysia dan Vietnam di Piala AFF 2026
-
Jadwal Laga Timnas Futsal Indonesia Vs Korsel di Piala Asia 2026, Kapan?
-
Satu Hal ini Bakal Langsung Dilakukan John Herdman saat Tangani Timnas Indonesia
-
3 Hal Menarik dari Perkenalan John Herdman di Timnas Indonesia
-
Bayern Munich Makin Menggila, Kompany Diingatkan Jangan Ulangi Kesalahan Pep Guardiola
-
Efek Skandal Naturalisasi Malaysia, Rodrigo Holgano Pertimbangkan Pensiun