- AFC menjatuhkan denda kepada Malaysia, Thailand, Vietnam, dan Indonesia.
- Thailand menerima denda terbesar, yakni 33.000 dolar AS, karena kelalaian sebagai tuan rumah.
- Vietnam dan Indonesia didenda masing-masing 1.250 dolar AS akibat keterlambatan administrasi izin laga uji coba.
Suara.com - Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC) resmi menjatuhkan sanksi denda kepada empat federasi sepak bola Asia Tenggara (ASEAN), yakni Malaysia, Thailand, Vietnam, dan Indonesia, atas berbagai pelanggaran dalam kegiatan sepak bola yang digelar tahun 2025.
Dilansir dari media Vietnam, Soha, AFC menjelaskan bahwa Federasi Sepak Bola Malaysia (FAM) didenda sebesar 1.000 dolar AS karena keterlambatan memulai babak kedua selama 1 menit 32 detik pada laga Kualifikasi Piala Asia U-23 2026 antara Timnas Malaysia U-23 dan Timnas Mongolia U-23. Lawannya, Mongolia, juga menerima denda dengan jumlah yang sama.
Sementara itu, Federasi Sepak Bola Thailand (FAT) dijatuhi hukuman paling berat dengan denda mencapai 33.000 dolar AS.
Denda tersebut dijatuhkan karena panitia lokal dinilai tidak siap dalam menjalankan tanggung jawab sebagai tuan rumah pertandingan Malaysia U-23 vs Lebanon U-23 di ajang yang sama.
AFC menyebut Thailand tidak memenuhi standar kesiapan medis, seperti tidak menyediakan dua unit ambulans dalam waktu 90 menit sebelum pertandingan dimulai, serta tidak menyiapkan ruang medis sesuai ketentuan.
Selain itu, Federasi Sepak Bola Vietnam (VFF) dan Federasi Sepak Bola Indonesia (PSSI) juga ikut menerima sanksi. Keduanya masing-masing didenda 1.250 dolar AS karena terlambat mengajukan izin penyelenggaraan untuk laga-laga uji coba internasional yang digelar sepanjang tahun 2025.
Dengan keputusan ini, AFC menegaskan pentingnya disiplin administrasi dan kesiapan teknis dari setiap federasi dalam menyelenggarakan maupun berpartisipasi di kompetisi resmi maupun pertandingan uji coba.
Berikut rincian negara-negara ASEAN yang didenda AFC:
1. Malaysia
Baca Juga: FIFA Keluarkan Bukti 7 Pemain Naturalisasi Malaysia Ilegal, Sanksi Berat Menanti
Federasi: Persatuan Bolasepak Malaysia (FAM)
Denda: 1.000 dolar AS (Rp16,6 juta)
Alasan: Keterlambatan memulai babak kedua selama 1 menit 32 detik pada laga Kualifikasi Piala Asia U-23 2026 antara Timnas Malaysia U-23 dan Timnas Mongolia U-23.
2. Thailand
Federasi: Football Association of Thailand (FAT)
Denda: 33.000 dolar AS (Rp547,7 juta)
Alasan: Tidak memenuhi standar kesiapan medis sebagai tuan rumah laga Malaysia U-23 vs Lebanon U-23, termasuk tidak menyediakan dua ambulans dan ruang medis sesuai ketentuan.
3. Vietnam
Federasi: Vietnam Football Federation (VFF)
Denda: 1.250 dolar AS (Rp20,7 juta)
Alasan: Terlambat mengajukan izin penyelenggaraan laga uji coba internasional sepanjang tahun 2025.
4. Indonesia
Berita Terkait
-
Bank Indonesia Buka Suara Disebut Jual Cadangan Emas 11 Ton
-
FIFA Keluarkan Bukti 7 Pemain Naturalisasi Malaysia Ilegal, Sanksi Berat Menanti
-
Masih Ngeyel, FAM Tidak Terima Disebut FIFA Palsukan Dokumen
-
Pelatih Irak Bakal Mata-matai Laga Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Resmi Pemalsuan Dokumen, FIFA Ungkap Asal Usul Asli 7 Pemain Naturalisasi Malaysia
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Kata Agen Soal Patrick Kluivert Bersaing dengan Legenda Arsenal Latih Tunisia di Piala Dunia 2026
-
Manajemen Persib Pastikan Skuad Persija Persija Pakai Rantis ke GBLA
-
Marak Calo Jelang Persib vs Persija, Manajemen Maung Bandung Bakal Lakukan ini di Hari H
-
Persib Bandung vs Persija, Ini Prediksi Mantan Striker Timnas Indonesia
-
Head to Head Persib Bandung vs Persija Jakarta: Duel Panas Rival Abadi
-
Emmanuel Petit: Campur Tangan Bos Jadi Biang Kerok Hancurnya Chelsea
-
Ruben Amorim Keras Kepala, Tugas Direktur Olahraga MU Ngapain Sih?
-
Rekor Satu Dekade David Beckham Dipecahkan Bek Muda AC Milan
-
Arsenal atau Manchester City? Ini Pilihan Roy Keane Favorit Juara Premier League 2025/2026
-
Jadwal Liga Italia Pekan Ini: Ada Bigmatch Inter Milan vs Napoli, AC Milan Lawan Fiorentina