- Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, menyamakan atmosfer sepak bola Indonesia dengan Newcastle di Inggris.
- Herdman melihat adanya mentalitas kerja keras dan gairah tinggi dalam diri publik dan suporter Indonesia.
- Ia yakin Timnas Indonesia memiliki potensi besar untuk bersaing di panggung tertinggi sepak bola dunia.
Bagi Herdman, kegagalan tersebut justru menjadi fondasi penting untuk lompatan berikutnya.
Pelatih berusia 50 tahun itu bukan sosok asing dengan misi besar.
Ia pernah mencatatkan sejarah bersama Timnas Kanada dengan membawa mereka lolos ke Piala Dunia 2022, mengakhiri penantian selama 36 tahun sejak terakhir kali tampil pada edisi 1986.
Pengalaman membawa Kanada kembali ke Piala Dunia menjadi modal utama Herdman dalam membangun proyek jangka panjang bersama Timnas Indonesia.
"Ketika saya melihat peluang Indonesia, saya merasa sangat yakin bahwa kelompok penggemar ini, masyarakat ini, pantas berada di panggung tertinggi sepak bola dunia," ujar Herdman.
"Saya sudah mencari sebuah proyek untuk beberapa waktu, proyek yang tepat, dan inilah proyek itu," pungkasnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
Timnas Indonesia Bakal Lawan Bulgaria di FIFA Series 2026? Ini Jadwalnya
-
Setelah Bulgaria, Peru Disebut Bakal Jadi Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026
-
Justin Hubner Bocorkan Rencana Pernikahan dengan Jennifer Coppen: Musim Panas Nanti di Bali
-
Siapa Aleksandar Kirilov Dimitrov? Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tantang John Herdman
-
Walid Regragui Bangga Maroko ke Final Piala Afrika 2025, Apresiasi Dukungan Suporter
-
Persib Bandung Minim Kebobolan, Bojan Hodak: Pertahanan Berjalan dengan Baik
-
Adu Mahal Harga Pasar Timnas Indonesia vs Bulgaria yang Bakal Bentrok di FIFA Series 2026
-
Sadio Mane Ungkap Kunci Keberhasilan Senegal Melaju ke Final Piala Afrika 2025
-
Direkrut Persik Kediri, Begini Statistik Eks Arsenal dan Barcelona Jon Toral
-
Bisa Bikin John Herdman Full Senyum, Begini Statistik Emil Audero di Setengah Musim Serie A Italia