Suara.com - Inilah berita yang tengah santer beredar. Si pelantun Belah Duren dikabarkan menyuap salah satu hakim Mahkamah Agung (MA) sebesar 700 juta rupiah untuk menjebloskan seteru abadinya, Dewi Perssik, ke balik jeruji besi.
Dituduh sedemikian rupa, Jupe angkat bicara. Meski tak berniat melaporkan si penyebar isu ke ranah hukum, namun pemilik nama asli Yuila Rahmawati ini, memperingatkan oknum terkait berhati hati dengan konsekuensi hukum yang mungkin akan dihadapi."Buat yang di luar sana, hati hati dengan tindakan yang berdampak hukum," kata Jupe ketika dijumpai di kawasan Kapten Tendean, Jakarta Selatan.
Kuasa hukum Jupe, Minola Sebayang, ikut turun tangan menanggapi tuduhan tersebut. Minola meminta oknum serta pihak Depe tidak sembarang menggelontor isu yang membuat suasana kian keruh. Bila perlu, pihaknya mengancam akan menempuh langkah hukum."Kalau terus difitnah, kami pasti akan melakukan upaya elegan, yaitu jalur hukum. Bukan berkoar di media," kata Minola.
Tag
Berita Terkait
-
Bertemu Orang Mirip Olga Syahputra dan Julia Perez Saat Umrah, Tangisan Ruben Onsu Pecah
-
Bikin Merinding! Elly Sugigi Unggah Foto Olga, Jupe, Sapri, dan Mpok Alpa dalam 1 Frame
-
Ulasan Film The Magician's Elephant, Misi Pencarian Bersama Seekor Gajah
-
'Didatangi' Saat Syuting Brownis, Ruben Onsu Berziarah ke Makam Orangtua dan Jupe
-
Kabar Terkini Gaston Castano, Mantan Suami Julia Perez yang Sempat Diisukan Jadi Mualaf
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Review Broken Strings: Cara Aurelie Moeremans Menyembuhkan Luka Child Grooming
-
Klarifikasi Kak Seto Dituding Tak Bantu Aurelie Moeremans Lepas dari Cengkraman 'Bobby'
-
Totalitas Putri Intan Kasela di Film Kuyank, 5 Hari Berendam di Rawa Lumpur
-
Trailer Balas Budi Resmi Rilis, Michelle Ziudith Jadi Korban Bunglon Penipu Cinta
-
Sinopsis The Mummy: Kembalinya Putri yang Hilang Jadi Mimpi Buruk
-
Sosok Artis Arogan di Buku Aurelie Moeremans Dicurigai Sebagai Nikita Willy
-
Film Komedi Romantis "Macam Betool Aja" Siap Tayang 12 Februari: Tiga Sahabat Sabotase Pernikahan
-
Sinopsis The Night Manager Season 2, Tom Hiddleston Kembali dengan Misi Baru yang Lebih Berbahaya
-
Tak Pernah Minta Maaf ke Istri Pertama Insanul, Inara Rusli Batal Diundang TV Usai Diprotes
-
Nathalie Holscher Sindir Anak-Anak Sule yang Lupa Adiknya?