Suara.com - Satu tahun lebih bergulir di meja Pengadilan Agama Jakarta Selatan, persidangan cerai pasangan artis Venna Melinda dan Ivan Fadilla akhirnya ketuk palu. Selasa (18/3/2014), hakim mengabulkan gugatan cerai Vena.
"Venna Melinda dan Ivan sudah diputus perkawinannya. Jatuh talak satu, jadi cerai," kata kuasa hukum Ivan, Petrus Bala Pattyona usai sidang.
Ivan sendiri mengaku lega karena proses perceraiannya dengan Venna telah berakhir. Namun begitu, dia tetap merasa berat. "Yang saya rasakan memang berat banget. Akhirnya perceraian dikabulkan," ujar Ivan.
Petrus mengatakan, kliennya tidak akan mengajukan banding atas putusan hakim. Untuk itu, pihaknya tinggal menunggu tanggapan dari pihak Venna apakah menerima atau keberatan. "Kami sudah diskusi ringan ya di dalam. Buat kami ini cukup adil juga, kami menerima dan kami tinggal menunggu sikap Bu Venna," ujarnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Wardatina Mawa Koar-Koar Soal Zina, Pihak Inara Rusli Kasih Peringatan
-
Ungkap Sulitnya Jadi Janda, Aura Kasih Mau Cari Suami yang Pandai Mengaji
-
Hyun Bin Ungkap Kisah di Balik Karakter Baek Ki Tae di Drakor Made in Korea
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Perfect Crown, Drakor Baru IU dan Byeon Woo Seok di Disney+
-
Sal Priadi Tuai Amarah Publik Usai Foto Bareng Terduga Pelaku Kekerasan Seksual
-
Gara-Gara Ini, Jung Woo Sung Sempat Ragu Ambil Peran di Drakor Made in Korea
-
Raih 10 Juta Penonton, Skenario Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Ditulis Hanya dalam Waktu 3 Hari?
-
6 Plot Hole di Drama Cashero Bikin Penonton Garuk Kepala, Logis Gak Sih?
-
Sinopsis Scream 7: Teror Ghostface Kembali, Putri Sidney Jadi Target Utama
-
Cetak Sejarah! Ini 3 Film Terlaris Tissa Biani yang Tembus Jutaan Penonton