Suara.com - Ahmad Dhani menghiasi halaman media Jerman, Spiegel, karena menggunakan seragam Nazi pimpinan tentara SS Heinrich Himmler di video kampanye Prabowo-Hatta dengan menggubah lirik lagu We Will Rock You milik Queen.
Penyanyi Glenn Fredly salah satu musisi yang kecewa dengan konsep yang digunakan pentolan Dewa 19 itu. Salah satu personel Trio Lestari itu meluapkan kekecewaannya di laman Twitter pribadinya @GlennFredly beberapa jam lalu.
"Saya kecewa dengan cara @AHMADDHANIPRAST sesama musisi harusnya beri edukasi politik yang cerdas! Bukan jadi permalukan bangsa sendiri di mata dunia," tulis Glenn.
Dia melanjutkan, "Anda @AHMADDHANIPRAST jangan bicara Anda menghormati Gus Dur, bila simbol fasis Nazi Anda pakai untuk berkampanye! Ini negara Pancasila.
Kemudian, Gleen mengakhiri dengan menulis, "Bila Anda @AHMADDHANIPRAST ingin pergunakan momentum Pilpres ini untuk mendapat perhatian, Anda berhasil! Berhasil permalukan diri Anda sendiri."
Penyanyi Anggun Cipta Sasmi lebih dulu menuliskan kekecewaannya kepada Ahmad Dhani di akun Twitter pribadinya @Anggun_Cipta. Salah satu tulisan Anggun, "Kaget,kecewa, malu dan sedih melihat headline di portal berita Jerman, Spiegel, ada foto @AHMADDHANIPRAST memakai seragam Heinrich Himmler."
Berita Terkait
-
Ahmad Dhani Sebut Sistem Royalti Blanket License Rawan Korupsi, Yakin Ada Orang LMK Bakal Dipenjara
-
Logika Ahmad Dhani: Ari Lasso dan Once Wajib Bayar Royalti, Ghea Indrawari dan Hanin Dhiya Gratis
-
Maia Estianty Kaget Lihat Foto Ahmad Dhani di Acara Ivan Gunawan
-
Reaksi Maia Estianty Saat Ivan Gunawan Pajang Foto Ahmad Dhani di Depannya: Aduh
-
Watak Asli Ahmad Dhani Dibongkar Ari Lasso: Jangan Ditantang!
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
Raisa Akrab dengan Ariana Grande di Premiere Film Wicked: For Good, Bawa Oleh-Oleh Buat Zalina
-
6 Potret Tom Felton Kembali Jadi Draco Malfoy di Broadway, Emosional!
-
Tak Malu Tunjukkan Stretchmark saat Foto Maternity, Nita Vior Tuai Pujian
-
Jadi Ibu, Erika Carlina Ketakutan Pola Asuhnya Selalu Salah di Mata Netizen
-
Nikita Mirzani Live bareng dr Oky Pratama Tak Langgar UU, Benarkah?
-
Ada Kritik Tersembunyi di Balik Tema JILF 2025 'Homeland in Our Bodies'
-
Pratama Arhan Pulang, Andre Rosiade Pamer Kiriman dari Mantan Menantu
-
Terinspirasi Puisi Penyair Palestina, JILF 2025 Angkat Tema Homeland in Our Bodies
-
Elma Theana Blak-blakan: Artis Muda Sekarang Kebanyakan Cuek, Ogah Menyapa Senior
-
Puncak Karier di Paris Fashion Week, Cinta Laura Justru Menangis Sendirian: Aku Ngerasa Nggak Cukup