Suara.com - Grup band Noah berencana akan menggelar konser di London, Inggris, pada 9 April mendatang. Konser yang bertajuk "Transvision Trip to London Bersama Grup Band Noah", itu merupakan rangkaian acara dari penyedia layanan salah satu saluran televisi berbayar di Indonesia.
Rencananya, Ariel, Ukki, Lukman dan David, akan pergi bersama dengan para pelanggan yang beruntung memenangi kuis yang digelar. Selain menikmati konser, para pemenang juga akan jalan-jalan bersama band Noah selama 6 hari.
"Untuk venue, belum ditentukan. Konsep akan seperti konser (Noah) yang dikonsep di luar Indonesia. Konsepnya indoor (dalam ruangan)," kata Ariel, saat menggelar jumpa pers di Gedung Bank Mega, Lantai 19, kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Rabu (4/2/2015).
Hingga saat ini, persiapan band Noah untuk konser di London itu pun menurutnya sedang dilakukan. Ariel sendiri selaku vokalis Noah, mengaku masih tidak mengetahui di mana lokasi mereka akan menggelar konser.
"Secara detail saya kurang tahu. Kita tahunya main di berapa titik. Lokasinya antara venue kafe atau teater, tergantung situasi di sana. Kalau lagu yang dibawain, sekitar 15 lagu," tandas Ariel.
Berita Terkait
-
Konser eaJ Siap Digelar Akhir Pekan Ini, Stok Tiket Menipis
-
Raisa Siapkan Konser Tunggal Lagi di 2026, Usung Konsep yang Beda
-
5 HP Superzoom Murah dan Kamera Jernih untuk Nonton Konser
-
Gelar Konser Akbar 30 Tahun, Opick Akan Berikan Sajian Spesial buat Gen Z
-
Sal Priadi Sindir Promotor yang Asal Cantumkan Nama Artis di Line-Up Acara
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
Terkini
-
Ahmad Dhani Jajal Motor Impian Soeharto, Menguak Kembali Kisah SMI Expressa
-
Prinsip 26 Tahun Rocket Rockers Tampil Organik: Sequencer Cuma Buat Kaum Lemah!
-
Beredar Foto Habib Bahar Dampingi Melahirkan, Keluarga Helwa Bachmid Sebut karena Dipaksa
-
Ahmad Dhani Murka Banyak Berita Hoax Tentang Hidupnya, Sebut Penyebar Fitnah 'Binatang'
-
Monoplay Melati Pertiwi Siap Digelar, Hidupkan Kembali Perjuangan 6 Pahlawan Perempuan Nusantara
-
Soleh Solihun Soroti 'Jakarta Sentris', Dorong Kunto Aji Wujudkan Jambore Musisi Nasional
-
Raisa Curhat Lagi Patah Hati di Atas Panggung: Semua Orang Tahu
-
Cerita Perjalanan Karier Rossa, Sang Diva yang Minim Obsesi Tapi Kaya Inovasi
-
Once Ungkap Sejarah Kelam Royalti Musik di Indonesia, dari Amarah Musisi Dunia dan Bencana Kelaparan
-
Komentar Nyinyir Soal Rahim Copot Viral, Dokter Irwin Lamtota Minta Maaf ke Dokter Gia Pratama